SuaraRiau.id - Bahan bakar minyak (BBM) adalah unsur yang sangat penting bagi sejumlah orang, terutama bagi pengendara kendaraan bermotor.
Tak jarang, para pengendara ini rela mengantre cukup lama demi mengisi BBM bagi kendaraannya.
Seperti halnya yang terjadi pada sejumlah pengendara di SPBU Keritang, Indragiri Hilir.
Sejumlah pengendara terlibat cekcok saat mengantre BBM di SPBU tersebut, lantaran salah satunya disebut telah memotong antrean.
Video viral ini diunggah melalui sebuah video singkat oleh akun media sosial @kabarnegri, Kamis (11/8/2022).
Pada rekaman tersebut, tampak sejumlah orang tengah cekcok di sebelah truk pengangkut kelapa sawit yang tengah mengisi bahan bakar.
"Gak usah bilang orang sini, orang sini. Kita antre dari sana, Bos!" kata seorang pria berkemeja abu-abu.
Seorang pria lainnya yang mengenakan kaos putih menjawab pernyataan pria sebelumnya dengan mengatakan telah mengantri dari arah sebaliknya.
"Saya antrean dari sana juga," ujarnya dengan bahasa daerah.
"Sama-sama ngantre nya kita. Kan bisa diomongin baik-baik," ujar pria pertama.
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Siap-siap! Ojol Akan Berstatus Pelaku UMKM, Bisa Raih Bansos Hingga Beli BBM Subsidi
-
Pertamina Tutup Permanen Dua SPBU yang Nakal Oplos BBM di Klaten dan Denpasar
-
Kejutan Ulang Tahun Nyeleneh, Pria Ini Diberi Sesajen Oleh Temannya
-
Viral Bocah SMP Curi Uang Orang Tua Rp20 Juta Demi Belikan Iphone untuk Pacar
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025