SuaraRiau.id - Seorang pedagang ikan bernama Edo Saputra (30) warga Indragiri Hilir ditemukan tewas di Sungai Reteh Desa Air Balui, Kecamatan Kemuning pada Senin (16/5/2022) pagi.
Korban tinggal di Langkat Jaya Desa Batu Ampar. Penemuan mayat Edo pertama kali ditemukan oleh Hendrik Saputra (37) saat saksi akan mengambil rebung.
Berdasarkan keterangan saksi Hendrik, penemuan yang mengejutkan tersebut bermula dari adanya bau tidak sedap.
Saat dilakukan pengecekan bersama Kepala Dusun setempat, Samsi, terlihat sesosok laki-laki sudah tidak bernyawa dan sudah mengeluarkan aroma busuk.
Sementara, Kasat Reskrim Narkoba Polres Indragiri Hilir AKP Amru Abdullah saat dikonfirmasi mengatakan bahwa pihaknya sedang mendalami temuan tersebut bersama petugas Reskrim Polsek Kemuning.
“Iya, sedang kami dalami. Untuk penanganan di Reskrim Polsek Kemuning,” ucap AKP Amru dikutip dari Antara.
Di samping itu, perangkat Desa Air Balui bersama Babinsa setempat sedang menghubungi pihak Kepolisian untuk pemeriksaan lebih lanjut. (Antara)
Berita Terkait
-
Meresahkan, Makam Nia Kurnia Sari Gadis Penjual Gorengan Diduga Jadi Ladang Syirik
-
Fakta Ngeri Tukang Jagal Pemutilasi Eks Istri Siri: Nyabu Dulu, Fauzan Kondisi Nge-Fly saat Penggal Kepala Korban
-
Geger Bule Swiss Tewas di Kosan Tanjung Priok, Korban Filip Sempat Curhat soal Cewek Misterius ke Pemilik Kos
-
Kebaikan Gadis Penjual Gorengan Nia Kurnia Sari sebelum Meninggal Terungkap: Real Bidadari Surga
-
Polisi Identifikasi Penemuan Mayat Tanpa Kepala di Muara Baru, Inisialnya SH
Terpopuler
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
- Jabatan Prestisius Rolly Ade Charles, Diduga Ikut Ivan Sugianto Paksa Anak SMA Menggonggong
- Pengalaman Mengejutkan Suporter Jepang Awayday ke SUGBK: Indonesia Negara yang...
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
- Pesan Terakhir Nurina Mulkiwati Istri Ahmad Luthfi, Kini Suami Diisukan Punya Simpanan Selebgram
Pilihan
-
5 HP Redmi Sejutaan dengan Baterai Lega dan HyperOS, Murah Tapi Kencang!
-
Hak Masyarakat Adat di Ujung Tanduk, Koalisi Sipil Kaltim Mengecam Kekerasan di Paser
-
Waspada, Kebiasaan Matikan Lampu Motor di Siang Hari Bisa Berujung Bui
-
Kenaikan PPN 12% Jadi Nestapa Kelas Menengah, Orang Kaya Sulit Dipajaki?
-
Pusing Dah! Isu Dipecat, Shin Tae-yong Dibebankan Menang Lawan Arab Saudi di Tengah Rekor Buruk Timnas Indonesia
Terkini
-
Perusakan Car Wash di Pekanbaru: 4 Orang Ditangkap, yang Lain Masih Diburu
-
Dirsamapta Polda Riau Apresiasi Polres Siak Terkait Kesiapan Pengamanan Pilkada
-
Liong Tjai Diburu Polda Riau Terkait Kasus Korupsi di Indragiri Hilir
-
Kapolres Siak Sampaikan Pesan Pilkada Damai di Gereja HKBP Zamrud-Dayun
-
Risiko Bisnis Tinggi, PHR Tegakkan Integritas dan Etika Dalam Budaya Kerja