SuaraRiau.id - Organisasi Papua Merdeka (OPM) menyerang personel TNI-Polri di Kampung Apmisibil, Distrik Okbibab, Pegunungan Bintang, Papua pada Minggu (1/5/2022) pagi sekitar pukul 10.45 WIT.
OPM menyerang saat personel TNI-Polri sedang melaksanakan pengamanan di Gereja Protestan Okbibab daerah Pegunungan Bintang.
Kapolres Pegunungan Bintang AKBP Cahyo membenarkan adanya serangan OPM terhadap personel TNI-Polri yang sedang melaksanakan pengamanan di gereja itu.
Serangan OPM dilakukan dari dua arah hingga menyebabkan dua personel terluka.
Kedua personel yang terluka itu adalah anggota Satgas Damai Cartenz Bripda Vanny Putra Perdana dan anggota Satgas Kodim Yonif 431/SSP Pratu Willy John.
"Kedua korban sedang dalam proses evakuasi ke Jayapura dengan menggunakan helikopter milik Polri," katanya dikutip dari Antara, Minggu (1/5/2022).
Hingga kini belum diketahui pelaku penembakan dari kelompok mana.
"Kami utamakan untuk mengevakuasi kedua korban hingga dapat segera ditangani paramedis," ujar AKBP Cahyo Sukarnito. (Antara)
Berita Terkait
-
Pembunuh Anggota Babinsa dan Bidan di Kabupaten Lanny Jaya Papua Ditangkap
-
Kasad Apresiasi Penindakan Terhadap Pembunuh Babinsa dan Istri di Papua
-
Dihadang TPNPB-OPM, Dua Prajurit Elite TNI Tertembak
-
Kembali Terjadi, OPM Tembak Dua Prajurit Yonif R 408/SBH
-
Ajak Waseda Boys, Jerome Polin Kunjungi Pedalaman Papua: Susah Sinyal tapi Seru!
Terpopuler
- 4 Link Video Syur Andini Permata Bareng Bocil Masih Diburu, Benarkah Adik Kandung?
- Pemain Keturunan Rp260,7 Miliar Bawa Kabar Baik Setelah Mauro Zijlstra Proses Naturalisasi
- 41 Kode Redeem FF Terbaru 10 Juli: Ada Skin MP40, Diamond, dan Bundle Keren
- Eks Petinggi AFF Ramal Timnas Indonesia: Suatu Hari Tidak Ada Pemain Keturunan yang Mau Datang
- 4 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Rp500 Ribuan, Favorit Pelari Pemula
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Juli 2025
-
Prediksi Oxford United vs Port FC: Adu Performa Ciamik di Final Ideal Piala Presiden 2025
-
Ole Romeny Kena Tekel Paling Horor Sepanjang Kariernya, Pelatih Oxford United: Terlambat...
-
Amran Sebut Produsen Beras Oplosan Buat Daya Beli Masyarakat Lemah
-
Mentan Bongkar Borok Produsen Beras Oplosan! Wilmar, Food Station, Japfa Hingga Alfamidi Terseret?
Terkini
-
UMKM Batu Makin Tangguh Berkat Klaster Tanaman Hias Binaan BRI
-
AgenBRILink Hadirkan Solusi Keuangan Digital Inklusif dari BRI
-
PHR Tingkatkan Kesiapsiagaan Karhutla di Sekitar Daerah Operasi
-
BRI Raih Penghargaan Global, Masuk Top 1000 World Banks versi The Banker
-
BRI Perkuat Likuiditas lewat CASA, DPK Tembus Rp1.421 Triliun di Kuartal I 2025