SuaraRiau.id - Artis Verrell Bramasta ternyata pernah menjadi korban bullying saat masih duduk di Sekolah Menengah Pertama (SMP).
Menurut Verrell Bramasta, perundungan itu awalnya terjadi setelah dirinya mengikuti kompetisi bernyanyi di TV.
"Ceritanya orangtua artis sama anak nyanyi bareng. Gara-gara aku ikut kompetisi itu, aku tuh dibully sama kakak kelas yang cowok-cowok. Awalnya dari sana," ujar Verrell Bramasta di akun YouTube TRANS TV Official yang diunggah pada Rabu (27/4/2022).
Bullying yang dialami Verrell Bramasta pun cukup parah. Selain verbal, kakak kelasnya juga main fisik.
"Kalau aku mau ke kantin, mau makan dikatain, dasar lo gendut, bola apalah. Aku terus ditendang-tendang, dasar lo kayak bola," ujar Verrell Bramasta dikutip dari MataMata.com.
"Dulu kan ada senioritas pas SMP. Itu ditendang-tendang," sambungnya lagi.
Pemain Putri Untuk Pangeran pernah berada ditahap takut keluar kelas. Dia juga tidak berani melawam.
"Itu merasa tertanggu sih yang pasti. Gara-gara kejadian itu, aku sampai sempet nggak berani karena aku gendut kan," tutur Verrell Bramasta.
Terlepas dari itu, Verrell Bramasta kini sudah memiliki postur tubuh yang bagus. Dia juga cukup terkenal dengan membintangi banyak sinetron ternama.
Berita Terkait
-
Kini Punya Harta Rp 51,8 Miliar, Ingat Lagi Curhatan Verrell Bramasta saat Hidup Susah
-
Reaksi Venna Melinda Bahas Kekayaan Verrell Bramasta di Usia 28 Tahun: Luar Biasa Rezekinya!
-
Jawaban Bijak Verrell Bramasta Tanggapi Orang yang Meremehkannya, Pegang Teguh Pepatah Ini
-
5 Potret Rumah Mewah Verrell Bramasta: Harga Ditaksir Rp50 Miliar, Dibangun di Atas Bukit
-
Beda Kekayaan Venna Melinda vs Verrell Bramasta: Harta Ibu-Anak Bak Langit Bumi
Terpopuler
- Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Hukum Tiup Lilin Dalam Islam, Teganya Geni Faruk Langsung Padamkan Lilin Ultah saat Akan Ditiup Ameena
- Kevin Diks: Itu Adalah Ide yang Buruk...
- Sebut Jakarta Bakal Kembali Dipimpin PDIP, Rocky Gerung: Jokowi Dibuat Tak Berdaya
Pilihan
-
Setelah Pilkada, Harga Emas Antam Meroket Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Mempelajari Efektivitas Template Braille pada Pesta Demokrasi
-
Ingat! Penurunan Harga Tiket Pesawat Domestik 10 Persen Hanya Berlaku Hingga 3 Januari
-
Uji Tabrak Gagal Raih Bintang, Standar Keamanan Citroen C3 Aircross Mengkhawatirkan
-
Erick Thohir Sebut Aturan Kredit Pembiayaan Rumah Ribet, Target Prabowo Dibawa-bawa
Terkini
-
Inovasi E-Break, PHR Hemat Biaya Produksi Balam South Rp29 Miliar
-
Hari Pencoblosan, KPU Riau Ungkap Larangan untuk Pemilih dan Lembaga Survei
-
Intip Snack Emping Jagung Nasabah PNM Mekaar yang Diborong Wapres Gibran
-
Jaga Keamanan Masa Tenang Pilkada, Polres Siak-Instansi Terkait Patroli Skala Besar
-
Hari Guru, Begini Jejak Kisah Guru di Balik Kesuksesan Para Engineer PHR