SuaraRiau.id - Hari ini Kamis 21 April 2022 bertepatan dengan Hari Kartini. Diketahui, setiap satu tahun sekali pada tanggal 21 April diperingati sebagai hari yang mengingatkan tentang emansipasi perempuan.
Untuk memperingatinya, biasanya kaum hawa berdandan ala Kartini. Namun, orang-orang juga biasanya memberikan ucapan Hari Kartini di media sosialnya.
Nah berikut ini, kumpulan ucapan Hari Kartini 2022 yang Inspiratif dan penuh makna. Kata-kata Hari Kartini berikut ini bisa kamu pakai untuk diunggah di media sosial.
Bisa kamu jadikan caption unggahan maupun story baik di Whatsapp (WA), Instagram ataupun Facebook.
20 Ucapan Hari Kartini
1. Teruntuk perempuan, kejarlah cita-citamu, tempuhlah pendidikan setinggi-tingginya. Karena pada dasarnya pengetahuan adalah kunci kesuksesan. Selamat Hari Kartini.
2. Semangat Kartini menjadi bukti bahwa wanita dengan pendidikan yang tinggi bukanlah sebuah masalah. Justru dengan begitu, mereka mampu melahirkan orang-orang hebat. Selamat Hari Kartini 2022.
3. Kerja keras akan membuahkan hasil, selama kamu berkomitmens untuk mewujudkannya. Jangan sampai semangatmu luntur hanya karena sebuah krikil. Happy Kartini Day's!
4. RA Kartini yang dengan lantang dan berani mengajak kita agar terua memperjuangkan hak-hal kita agar kesejahteraan kita sama rata. Jangan padamkan semangatnya hanya karena kita tidak bisa menjadi sepertinya.
5. Selamat Hari Kartini 2022. Wanita maupun laki-laki berhak memiliki kesempatan yang sama. Baik pendidikan, agama ataupun pekerjaan. Kegagalan adalah sesuatu yang wajar. Terus berusaha dan jangan pernah menyerah.
6. Di momen mengenang sosok perempuan hebat Indonesia. Jadikan dirimu seperti apa yang kamu impikan. Jangan pernah menyerah hanya karena perkataan manusia. Hidup akan lebih baik jika kita mampu melakukan sesuai dengan yang kita inginkan. Selamat Hari Kartini untuk seluruh perempuan-perempuan hebat!
7. Selamat Hari Kartini 2022! Jangan biarkan hal-hal buruk merusak hidupmu, singkarkanlah ia dengan ketangguhan dan semangatmu. Kamu pasti bisa menjadi seorang wanita hebat seperti RA Kartini.
8. Ibu kita Kartini telah berjuang memberikan pemikan positif, memperjuagakan, membangun serta menciptakan pemikiran terbuka untuk wanita Indonesia. Agar mereka bisa mewujudkan cita-citanya tanpa danya diskriminasi.
9. Selamat Hari Kartini untuk semua perempuan di dalam hidupku. Terimaksih untuk segala perjuangan dan pengorbananya.
10. Selamat Hari Kartini, tidak perlu takut untuk menjadi seorang wanita yang mandiri. Karena sesungguhnya akan lebih baik jika kita mampu berdiri dikaki kita sendiri.
Tag
Berita Terkait
-
Peringati Hari Kartini, Masika ICMI Sulsel Akan Gelar Diskusi Mencegah Stunting
-
Hari Kartini 2022, Maharani Kirana Pertiwi Berdayakan Perempuan Lewat 7 Pilar Utama
-
Sambut Hari Kartini, Puluhan Buruh Gendong Fashion Show Berkebaya di Pasar Beringharjo
-
Menjadi Kartini Modern yang Sehat Jiwa, Ini 5 Tips Menjadi Perempuan yang Menginspirasi
-
Rayakan Hari Kartini, Ini 5 Karakter Perempuan Menginspirasi dari Film Favorit
Terpopuler
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Bukan Akira Nishino, 2 Calon Pelatih Timnas Indonesia dari Asia
- Diisukan Cerai, Hamish Daud Sempat Ungkap soal Sifat Raisa yang Tak Banyak Orang Tahu
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober 2025, Dapatkan 1.500 Gems dan Player 110-113 Sekarang
- 3 Rekomendasi Mobil Keluarga 9 Seater: Kabin Lega, Irit BBM, Harga Mulai Rp63 Juta
Pilihan
-
Makna Mendalam 'Usai di Sini', Viral Lagi karena Gugatan Cerai Raisa ke Hamish Daud
-
Emil Audero Akhirnya Buka Suara: Rasanya Menyakitkan!
-
KDM Sebut Dana Pemda Jabar di Giro, Menkeu Purbaya: Lebih Rugi, BPK Nanti Periksa!
-
Mees Hilgers 'Banting Pintu', Bos FC Twente: Selesai Sudah!
-
Wawancara Kerja Lancar? Kuasai 6 Jurus Ini, Dijamin Bikin Pewawancara Terpukau
Terkini
-
Biaya Operasional Stadion Utama Riau Rp3,7 Miliar, Pendapatan Cuma Rp200 Juta
-
Bocoran Apple Bakal Rilis iPhone 20 Series pada Tahun 2027
-
12 Prompt Gemini AI Edit Foto Wanita Berhijab Lebih Elegan dan Anggun
-
Ingin Rejeki Akhir Bulan Lewat Dompet Digital? Klaim Saldo Gratis Sebar ShopeePay Jutaan Rupiah!
-
8 Prompt Gemini AI untuk Edit Foto Nuansa Religi di Pondok Pesantren