Ilustrasi jadwal imsakiyah Pekanbaru. [Shutterstock]
SuaraRiau.id - Tak terasa umat Muslim sudah masuk 18 Ramadhan. Umat Islam pastinya berlomba-lomba dalam ibadah di bulan yang penuh berkah ini.
Ramadhan tahun ini masih dijalankan dalam suasana pandemi Covid-19, namun tak menyurutkan melakukan ibadah yang dianjurkan.
Berikut jadwal imsakiyah hari ini yang mudah-mudahan membantu sebagai pengingat waktu ibadah selama Ramadhan.
Jadwal imsakiyah Pekanbaru, Bengkalis dan sekitarnya hari Rabu 20 April 2022, berdasarkan Bimas Islam Kemenag RI:
PEKANBARU
- Imsak: 04.44 WIB
- Subuh: 04.54 WIB
- Terbit: 06.06 WB
- Duha: 06.34 WIB
- Zuhur: 12.17 WIB
- Asar: 15.32 WIB
- Magrib (Buka Puasa): 18.20 WIB
- Isya: 19.30 WIB
BENGKALIS
- Imsak: 04.40 WIB
- Subuh: 04.50 WIB
- Terbit: 06.03 WB
- Duha: 06.31 WIB
- Zuhur: 12.14 WIB
- Asar: 15.29 WIB
- Magrib (Buka Puasa): 18.18 WIB
- Isya: 19.28 WIB
Berita Terkait
-
Jadwal Salat dan Imsakiyah Kota Tangerang Hari Ini 20 April 2022
-
Jadwal Salat dan Imsakiyah Kabupaten Tangerang Hari Ini 20 April 2022
-
Jadwal Imsak Mempawah Hari Ini Rabu 20 April 2022
-
Jadwal Imsak Pontianak Hari Ini Rabu 20 April 2022
-
Jadwal Imsak Jember Rabu 20 April 2022, Lengkap Bacaan Niat Puasa Ramadhan
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Janji Plt Gubri SF Hariyanto: Jalan Siak-Pekanbaru Mulus Sebelum Idul Fitri
-
3 Sepatu Lari Eiger untuk Wanita yang Nyaman Jelajahi Berbagai Medan
-
Momen Eks Gubri Syamsuar Sentil Bupati Siak Afni: Kurangi Bekicau, Bu!
-
4 Mobil Kecil Bekas Suzuki Mulai 50 Jutaan: Hemat Bahan Bakar, Fitur Lengkap
-
4 Mobil LCGC Bekas 50 Jutaan, Muat hingga 7 Penumpang dan Nyaman