
Ilustrasi jadwal buka puasa Pekanbaru. [Istimewa]
SuaraRiau.id - Tak terasa umat Muslim sudah berpuasa memasuki pertengahan Ramadhan. Umat Islam pastinya berlomba-lomba dalam ibadah di bulan yang penuh berkah ini.
Ramadhan tahun ini masih dijalankan dalam suasana pandemi Covid-19, namun tak menyurutkan melakukan ibadah yang dianjurkan.
Berikut jadwal buka puasa hari ini yang mudah-mudahan membantu sebagai pengingat waktu ibadah selama Ramadhan.
Jadwal buka puasa Pekanbaru, Bengkalis dan sekitarnya hari Jumat 15 April 2022, berdasarkan Bimas Islam Kementerian Agama:
PEKANBARU
- Imsak: 04.46 WIB
- Subuh: 04.56 WIB
- Terbit: 06.08 WB
- Duha: 06.35 WIB
- Zuhur: 12.18 WIB
- Asar: 15.31 WIB
- Magrib (Buka Puasa): 18.21 WIB
- Isya: 19.30 WIB
BENGKALIS
- Imsak: 04.42 WIB
- Subuh: 04.52 WIB
- Terbit: 06.04 WB
- Duha: 06.32 WIB
- Zuhur: 12.15 WIB
- Asar: 15.28 WIB
- Magrib (Buka Puasa): 18.19 WIB
- Isya: 19.28 WIB
Resep es cincau milk tea
Masih bingung menu minuman berbuka puasa? Berikut ini resep es cincau milk tea dikutip dari akun Instagram @masakuntukkeluarga.
Bahan:
- 100 gr cincau hitam
- 25 gr teh thailand atau teh merah
- 100 ml susu evaporasi
- 100 ml susu cair
- 3 sdm susu kental manis
Cara membuat:
- Rebus teh dengan 200 ml air selama 10 menit. Saring teh.
- Campur teh dengan susu evaporasi, susu cair dan gula pasir. Masak dengan api kecil sambil terus diaduk. Ketika sudah mendidih dinginkan.
- Potong-potong cincau hitam atau bisa juga diserut agar lebih mudah diminum
- Masukkan susu kental manis di dasar gelas saji dan susun cincau ke dalam gelas saji.
- Tuang cairan susu ke dalam gelas. Aduk rata sebelum dinikmati.
Berita Terkait
-
Secawan Kopi, Menikmati Kopi dan Hidangan Khas Bengkalis di Pekanbaru
-
Punya Kualitas, 3 Pemain Timnas Indonesia U-23 Ini Layak Abroad
-
Lowongan Kerja untuk Baladewa, Ahmad Dhani Rekrut Fans Jadi Barista di Kopi Dewa 19
-
10 Cara Mengatur HP agar Bisa Melantunkan Al-Quran Semalaman Tanpa Khawatir Baterai Rusak
-
Bacaan Niat Puasa Qadha Ganti Ramadhan di Bulan Syawal: Arab, Latin dan Artinya
Tag
Terpopuler
- Joey Pelupessy Mengeluh Usai Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa...
- Selamat Tinggal Denny Landzaat, Bisa Cabut dari Patrick Kluivert
- 10 Aturan Tagih Hutang Pinjol Legal OJK 2025, Debt Collector Jangan Ancam-ancam Nasabah!
- Timnas Indonesia Segera Punya Striker Naturalisasi Baru? Penyerang Gesit Haus Gol
- Hibah Tanah UNY Jadi Penyesalan? Pemkab Gunungkidul Geram Atlet Ditarik Biaya
Pilihan
-
Bali Blackout, Update Terkini Listrik di Pulau Dewata Padam
-
Sekolah Perintis Peradaban Magelang: Mengajar Anak Menjadi Tuan atas Diri Sendiri
-
Prabowo Bakal Kenakan Tarif Pajak Tinggi Buat Orang Kaya RI
-
Ahmad Dhani Hubungi Rayen Pono usai Dilaporkan, tapi Bukan Ngajak Damai Malah Meledek: Arogan!
-
6 Rekomendasi HP Mirip iPhone, Mulai Rp 1,1 Jutaan Terbaik Mei 2025
Terkini
-
Dari Atap Bocor ke Semangat Baru: BRI Peduli Ini Sekolahku Hadirkan Harapan
-
DANA Kaget buat Jajan Cilok, Khusus Momen Hari Pendidikan Nasional
-
Telah Diundi Akhir April, Selamat pada Para Pemenang BRImo FSTVL 2024!
-
Buruan Klaim, DANA Kaget Hari ini Bernilai Rp350 Ribu!
-
Sindikat Pemalsuan KTP hingga Buku Nikah Libatkan Oknum Disdukcapil di Riau