SuaraRiau.id - Video yang memperlihatkan beberapa orang memunguti paku yang berserak di pinggir Jalan Jenderal Sudirman Pekanbaru viral di media sosial.
Dalam narasi tersebut, pengguna jalan diminta hati-hati saat melintas di Jalan Jenderal Sudirman persisnya sekitar depan Hotel Ratu Mayang Garden.
Terlihat, banyaknya paku-paku yang bertebaran yang dikumpulkan beberapa orang. Dalam rekaman singkat itu, mereka meminta polisi mengusut kasus ranjau paku tersebut.
Ranjau paku yang ditebarkan diduga kuat dilakukan oleh orang-orang yang tidak bertanggung jawab untuk mendapati keuntungan pribadi.
Banyak pengendara menjadi korban saat melintas di area jalan yang banyak bertebaran paku yang membuat kendaraan mereka mengalami bocor ban.
Menindaklanjuti banyaknya keluhan masyarakat tersebut, pihak kepolisian dalam hal ini Polsek Bukit Raya akan melakukan penyelidikan untuk menyelidiki kasus tersebut.
"Kita cek apakah paku-paku ini sengaja ditebar atau bagaimana. Kalau memang sengaja, kita akan melakukan penyelidikan untuk mengetahui siapa pelakunya," kata Kanit Reskrim Polsek Bukitraya, Iptu Dodi Vivino dikutip dari Riaulink.com--jaringan Suara.com, Kamis (14/4/2022).
Iajuga mengimbau agar pengendara melaporkan peristiwa-peristiwa yang bersifat menimbulkan kejahatan di jalan raya.
"Lapor ke kantor polisi terdekat, apabila pengendara menemukan indikasi tindak kejahatan di jalan raya," tegas dia.
Berita Terkait
-
Banjir Terjang Pekanbaru, Rumbai Terparah, Ribuan Warga Mengungsi
-
Persib Hadapi Tuan Rumah Semen Padang, Teja Senang Pulang Kampung
-
BMKG Imbau Masyarakat Waspada Hujan Lebat dan Potensi Cuaca Ekstrem di Kota-kota Ini
-
Iki Jeporo! Persijap Raih Tiket Terakhir Promosi Liga 1 2025/2026
-
Menapaki Rumah Singgah Tuan Kadi, Warisan Sejarah di Tepian Sungai Siak
Terpopuler
- Sejak Dulu Dituntut ke Universitas, Kunjungan Gibran ke Kampus Jadi Sorotan: Malah Belum Buka
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Kini Ngekos, Nunung Harus Bayar Cicilan Puluhan Juta Rupiah ke Bank
- Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
-
Sibuk Naturalisasi, Jordi Cruyff Beri Nasihat Membumi untuk PSSI
-
Tabel KUR BRI Terbaru, Pinjaman Rp1 Juta Hingga Rp500 Juta dan Bunganya
-
Setoran Pajak Anjlok 41 Persen di Tengah Kebutuhan Anggaran Jumbo Prabowo
-
Pemain Persib dan PSM Dipanggil Klub Spanyol Osasuna, Bek Persija Absen!
Terkini
-
Didukung BRI, Cokelat Ndalem Sukses Pasarkan Produknya ke Luar Negeri
-
Bukti Dugaan Bagi-bagi Uang Paslon 03 Diserahkan Warga ke Bawaslu Siak
-
Kasus Korupsi Dana Bencana, Eks Kepala BPBD Siak Dituntut 7 Tahun Penjara
-
Mudik Aman Sampai Tujuan: BRI Group Berangkatkan 8.482 Pemudik di Lebaran 2025
-
BRI Group Berikan 100.000 Paket Sembako dan Santunan kepada Anak Yatim Piatu Selama Ramadan