SuaraRiau.id - Ketua DPD Gerindra Riau Eddy Tanjung digantikan Muhammad Rahul yang sebelumnya memimpin DPC Pekanbaru.
Penggantian jabatan Ketua Demokrat tersebut dikonfirmasi langsung dari Muhammad Rahul.
Rahul pun menyampaikan akan mengikuti perintah dari DPP Gerindra.
"Apapun perintah dari DPP saya laksanakan karena kita kan prajurit ìkut komando saja," katanya saat dihubungi Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, Selasa (29/3/2022).
Diketahui, Muhammad Rahul merupakan keponakan eks Bendahara Umum Demokrat Nazaruddin.
Anggota DPR RI itu mengungkapkan dalam waktu dekat akan ada pelantikan dirinya di Riau.
"Nantinya dilantik DPP Gerindra langsung yang akan ke Riau," terang Rahul.
Menurutnya, sebagai kader, ia berkeinginan ke depan untuk membesarkan nama Partai Gerindra baik di Riau maupun nasional.
"Jadi pemenang di Riau, Pileg, Pilkada, Pilpres. Intinya siap menjalankan persiapan kontestasi Pemilu 2024 mendatang," jelas Rahul.
Saat ditanyakan perihal hubungannya dengan Eddy Tanjung, setelah ditunjuk dirinya menjabat sebagai Ketua DPD Gerindra Riau, Rahul mengatakan belum ada komunikasi.
"Saya belum ada ketemu Bang Eddy," kata putra anggota DPR Fraksi Demokrat, Muhammad Nasir itu.
Di sisi lain, saat mencoba mengonfirmasi kepada Eddy Tanjung, baik pesan maupun telepon belum mendapatkan respons.
Berita Terkait
-
Strategi Cerdas Bangkitkan Pariwisata Indonesia, Legislator Gerindra Dorong Digitalisasi Data Turisme
-
Nempel ke Shin Tae Yong, Publik Sarankan Eliano Reijnders Tiru Pratama Arhan: Minimal Mertuanya Orang Gerindra..
-
Gerindra Minta Hasto Jangan Baper Terkait Pilgubsu 2024: Bobby Nasution Solusi Pembangunan di Sumut
-
Pandji Pragiwaksono Bongkar Kejanggalan Dukungan Prabowo ke Ahmad Luthfi: Ini Bohong!
-
Saksikan Penampilan di Debat Pilkada Pamungkas, Muzani Gerindra Pede RK-Suswono Menang di Jakarta
Tag
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Beli Rumah Lebih Mudah, Ayo ke KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya
-
Kasus Polisi Tembak Polisi di Sumbar, Kompolnas Minta Polda Selidiki Penyebab
-
Fadel Sebut Elektabilitas Alfedri-Husni Tertinggi, Singgung Lembaga Survei Tak Kredibel
-
Lewat Vokasi, PHR-Pemprov Riau Sinergi Tingkatkan SDM Masyarakat
-
Belasan Orang Jadi Tersangka Penyerangan Car Wash di Pekanbaru, Dalang Kerusuhan Buron