SuaraRiau.id - Mantan Bupati Rokan Hulu, Suparman, akhirnya bebas dari penjara setelah menjalani hukuman selama 6 tahun di Lapas Sukamiskin, Bandung, pasca tersandung kasus korupsi.
Mengutip Riau Online - jaringan Suara.com, Suparman akan mendarat di Bandar Udara Internasional Sultan Syarif Kasim II, Riau, Rabu (9/3/2022). Sebelum kedatangannya, ratusan warga termasuk pengurus organisasi KNPI, ormas Penggawa Melayu Riau dari Rokan Hulu, tampak menunggu kepulangan Suparman.
Kedatangan Suparman akan disambut dengan tarian. Hal itu telihat beberapa penari dengan pakaiannya sedang menanti di pintu keluar penumpang pesawat. Beberapa warga kompak membawa spanduk bertuliskan, "Selamat Kembali untuk Kami Rokan Hulu."
Suparman menjabat sebagai Bupati Rohul pada April 2016 hingga dinonaktifkan pada Juni 2016 karena tersangkut persoalan hukum dalam perkara suap pembahasan APBD Provinsi Riau 2014-2015. Saat itu, ia menjabat sebagai Anggota DPRD Provinsi Riau.
Kemudian, Suparman kembali ditahan atas putusan Kasasi oleh Jaksa KPK dengan hukuman 6 tahun penjara dengan denda Rp 200 juta. Hal itu membuatnya resmi diberhentikan sebagai Bupati Rohul melalui Surat Mendagri, tertanggal 5 Januari 2018.
Berita Terkait
-
Petugas Bandara Pekanbaru Amankan 0,5 Kg Sabu yang Dibungkus dalam Karak Kaliang
-
Bandara Pekanbaru Perketat Pengawasan untuk Antisipasi Lonjakan Covid-19
-
Mantan Penyidik KPK Jadi Penghuni Baru Lapas Sukamiskin Bandung
-
Vonis 11 Tahun Penjara, Mantan Penyidik KPK Stepanus Robin Pattuju Dikirim ke Lapas Sukamiskin
-
Jalani 11 Tahun Penjara, KPK Jebloskan Eks Penyidik Stepanus Robin ke Lapas Sukamiskin
Terpopuler
- Moto G96 5G Resmi Rilis, HP 5G Murah Motorola Ini Bawa Layar Curved
- Misteri Panggilan Telepon Terakhir Diplomat Arya Daru Pangayunan yang Tewas Dilakban
- 4 Link Video Syur Andini Permata Bareng Bocil Masih Diburu, Benarkah Adik Kandung?
- 10 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 9 Juli: Ada Pemain OVR Tinggi dan Gems
- 7 HP Infinix Rp1 Jutaan Terbaik Juli 2025, Ada yang Kameranya 108 MP
Pilihan
-
7 Fakta Menyentuh Arya Daru Pangayunan, Diplomat Muda Cemerlang yang Wafat Misterius
-
Utang Emiten Milik Adik Prabowo Bengkak 57,8 Persen
-
Emiten Kebab Baba Rafi Terjerat Utang Pinjol Rp2 Miliar
-
Penampakan Rumah Mewah Riza Chalid yang Jadi Tersangka Korupsi Pertamina
-
Justin Hubner Tutup Pintu ke Indonesia usai Dapat Ancaman Pembunuhan
Terkini
-
BRI Raih Penghargaan Global, Masuk Top 1000 World Banks versi The Banker
-
BRI Perkuat Likuiditas lewat CASA, DPK Tembus Rp1.421 Triliun di Kuartal I 2025
-
Raih 11 Penghargaan, BRI: Motivasi untuk Terus Mempertahankan Standar Layanan Terbaik
-
Orange Bond PNM Buka Harapan Baru Pemberdayaan Perempuan Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Infinix Murah 2025, Spek Tinggi dengan Performa Mumpuni