SuaraRiau.id - Hingga Februari 2022 angka inflasi di Siak mencapai 0,14 persen. Angka tersebut di bawah angka inflasi Riau 0,21 persen.
Data dari Badan Pusat Statistik (BPS) Siak beberapa komoditi menjadi penyebab terjadinya inflasi.
"Angka inflasi tersebut dipicu dengan kenaikan harga cabai merah, telur ayam, bawang merah, bawang putih dan komoditas lainnya," kata Wakil Bupati Siak, Husni Merza, Jumat (4/3/2022).
Inflasi tersebut membuat pemerintah daerah melakukan berbagai upaya dan strategi untuk menekan dan mengontrol harga barang yang menjadi pemicu.
Upaya pertama, tambah Husni, ketersediaan minyak goreng menjadi perhatian paling utama.
"Sampai saat ini, saya belum mendengar kabar bahwa minyak goreng di Siak langka. Namun ada daerah di Riau mengabarkan bahwa di tempat mereka minyak goreng langka," jelas Husni.
Beberapa waktu lalu, Dinas Perdagangan dan Perindustrian Kabupaten Siak, bekerjasama dengan salah satu distributor minyak goreng premium, untuk melaksanakan operasi pasar.
"Alhamdulillah operasi pasar tersebut sangat membantu masyarakat, apalagi dijual dengan harga yang terjangkau", ujarnya.
Husni Merza juga mengingatkan kepada masyarakat, agar belanja dengan bijak dan sesuai dengan kebutuhan.
Sementara itu, Kepala Dinas Peternakan dan Perikanan Siak, Susilawati menyampaikan untuk komoditas daging masih terpenuhi dan tersedia.
Berita Terkait
-
Skandal Vonis Lepas Minyak Goreng: Istri Hakim hingga Sopir PN Jakpus Diperiksa Kejagung
-
Panduan Lengkap Berapa Lama Merebus Telur: dari Lumer sampai Padat Sempurna
-
Harga Kelapa Bulat Mahal, Mendag: Banyak yang Ekspor!
-
Bocoran Lokasi Telur Paskah FC Mobile, Kumpulkan untuk Mendapat Pemain OVR Tinggi
-
Cara Menghias Telur Paskah dengan Kertas Origami, Berkreasi Tanpa Ribet!
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025
-
Dinas PU Siak Dipanggil Buntut Warga Keluhkan Air Minum Berlumpur dan Bau