SuaraRiau.id - Ibunda Bibi Ardiansyah, Dewi Zuhriati mencurahkan isi hatinya memperingati 100 hari meninggalnya sang anak dan menantunya, Vanessa Angel.
Dewi Zuhriati mengunggah potret anak dan menantunya serta menuliskan caption penuh makna mendalam.
Istri Haji Faisal itu mengaku masih terpukul dan merasakan duka seiring dengan kepergian Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah.
Apalagi, ia punya sederet kenangan manis yang baru dirasakan dalam waktu yang tidak lama bersama Vanessa dan Bibi.
Tak lupa, Dewi memanjatkan doa terbaik untuk Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah. Ia pun menyebut anak dan menantunya sebagai penghuni surga yang senantiasa berbahagia.
"Seratus hari sudah kalian meninggalkan kami namun kami semua masih sangat terpukul dan duka yang mendalam. Kenangan bersama kalian sangat indah walaupun hanya sebentar doa kami semua slalu yang terbaik buat kalian di alam sana, kalian adalah penghuni syurga yang selalu bahagia di alam sana," tulis Dewi Zuhriati dikutip dari MataMata.com, Sabtu (12/2/2022).
Sederet netizen ikut terenyuh melihat ungkapan isi hati ibunda Bibi Ardiansyah tersebut. Mereka pun ikut mengamini doa baik dari Dewi.
"Aamiiin ya Allah.. Bahagia selalu oma opa sehat terus," komentar netizen.
"Aamiin... Alfatihah buat @bibliss & @vanessaangelofficial ya oma. Semoga mereka berdua bahagia di syurgaNya Allah kelak," timpal netizen lainnya.
"True love, cinta kalian kekal sampai mati. Ya Allah SWT ampunilah dosa-dosa mereka, tempatkan ia di tempat terbaik di sisiMu," tulis netizen yang lain.
Berita Terkait
-
Puluhan Orang Akan Gelar Unjuk Rasa di Makam Vanessa Angel Siang Ini
-
Doddy Sudrajat Bakal Pindahkan Makam, Gus Miftah Kasihan ke Vanessa Angel
-
Kuasa Hukum Doddy Sudrajat Minta Publik Tidak Ikut Campur Soal Pemindahan Makam, Netizen: Kelakuan Orang Kurang Waras
-
Gus Miftah soal Doddy Sudrajat Hendak Pindahkan Makam Vanessa Angel: Haram! Bisa Memperlihatkan Aib
-
Doddy Sudrajat Gelar Sendiri Acara 100 Harian Vanessa Angel, Ada Bambang Saputra?
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
- Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
Harimau Kembali Gegerkan Warga Siak, Kali Ini Nyaris Terkam Pemancing
-
Jaksa Panggil Setwan Terkait Tunjangan Perumahan Dinas Anggota DPRD Siak
-
BRI dan Kemenpora Perkuat Masa Depan Atlet SEA Games 2025
-
Indonesia Berprestasi di SEA Games 2025, Menpora: BRI akan Transfer ke Rekening Atlet dan Pelatih
-
4 Mobil Bekas 100 Jutaan untuk Keluarga, Mesin Bandel dan Kabin Nyaman