SuaraRiau.id - Orang yang menyandang diabetes memiliki risiko lebih tinggi untuk mengembangkan sejumlah masalah kesehatan yang serius. Kadar glukosa darah yang tinggi secara konsisten dapat menyebabkan penyakit serius yang mempengaruhi jantung dan pembuluh darah, mata, ginjal, saraf, dan gigi.
Mungkin banyak yang mengetahui bahwa diabetes memiliki gejala sering merasa haus dan juga sering buang air kecil. Tapi, ternyata, ada juga tanda khas yang muncul jika kamu menderita diabetes lho, yakni tidur siang dalam jangka waktu yang terlalu lama.
Bukan cuma omong kosong, hal ini diketahui berdasarkan penelitian dari The European Association for the Study of Disease annual meeting.
Dalam penelititian ini para ilmuwan menemukan bahwa orang yang sering tidur siang lebih dari satu jam, kemungkinan 45 persen berisiko menyandang diabetes dibandingkan dengan orang-orang yang tidur siang hanya sebentar.
Baca Juga: Ketahui 7 Manfaat Tidur Siang, Bikin Suasana Hati Nyaman dan Tingkatkan Kesabaran
Pasalnya jika kamu terlalu lama tidur siang, itu bisa menjadi tanda bahwa kamu menderita gangguan tidur yang pada gilirannya ini bisa terkait dengan risiko diabetes.
Berita Terkait
-
Manfaat Tidur Siang untuk Kesehatan Tubuh
-
Pengantar Makanan Meninggal saat Tidur di Atas Sepedanya usai Bekerja 18 Jam Non Stop
-
Benarkah Tidur Siang Hambat Pertumbuhan Anak? Ini Penjelasan Dokter
-
Benarkah Tidur Siang saat Puasa Ramadan Termasuk Ibadah? Ini Penjelasannya
-
Viral SD di Sidoarjo Berlakukan Tidur Siang untuk Siswa, Apa Manfaatnya?
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Jordi Onsu Terang-terangan Ngaku Temukan Ketenangan dalam Islam
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
Pilihan
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
-
Review DADOO: Nostalgia Game Ular Tangga yang Bisa Main Multiplayer Secara Online
-
Lucky Hakim Sebut Indramayu Daerah Termiskin & Bupatinya Terkaya di Jabar, Cek Faktanya
Terkini
-
Polres Siak Sosialisasi Keselamatan Lalu Lintas ke Perusahaan, Ajak Jaga Pilkada Damai
-
Kolaborasi Informasi Cuaca dengan BMKG, PHR Siap Produktif di Berbagai Kondisi
-
Naik Tinggi, Berikut Daftar Harga Sawit Riau Periode 6-12 November 2024
-
Deteksi Perambah Hutan, Polri Bakal Gunakan Aplikasi Lancang Kuning Karya Polda Riau
-
Indeks Bisnis UMKM BRI Triwulan III 2024 Sebut Ekspansi Bisnis UMKM Melambat