SuaraRiau.id - Polres Bengkalis mengamankan seorang wartawan dan temannya terkait jaringan pengedar narkoba jenis sabu di wilayah tersebut.
Oknum wartawan itu berinisial M alias Mul (37) yang merupakan warga Desa Wonosari Timur, Kecamatan Bengkalis.
Sedangkan rekannya merupakan seorang pekerja buruh pelabuhan berinisial AN alias Ujang jenggot (44) juga warga Desa Wonosari Kecamatan Bengkalis.
"Satu tersangka mengaku wartawan aktif di media yang bertugas di Bengkalis," jelas Kasat Narkoba Iptu Tony Armando dikutip dari Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, Rabu (19/1/2022).
Menurut Tony, keduanya ditangkap pada Senin 17 Januari 2022 di tempat berbeda saat berada di rumah masing masing.
"Adanya informasi dari masyarakat, tersangka oknum wartawan M alias Mul diduga kerap bertansaksi narkoba jenis sabu di rumahnya. Dan benar saja, saat diamankan dan dilakukan penggeledahan, tim menemukan dua paket narkotika jenis sabu bruto 9,25 gram," kata Tony.
Saat diintrogasi petugas, lanjut Tony, oknum wartawan M alias Mul baru selesai menggunakan sabu dengan AN alias Ujang Jenggot.
"Berdasarkan informasi dari tersangka M alias Mul, maka team bergerak cepat ke rumah target dan menangkap tersangka AN alias Ujang Jenggot yang sedang berada di rumahnya. Saat dilakukan penggeledahan, tim mengamankan delapan paket Narkotika Jenis Sabu Bruto 13,76," jelasnya.
Berita Terkait
-
Komdigi soal Wartawan Asing Izin Polisi untuk Liputan di Indonesia: Hanya Pendataan
-
Viral Temuan Alat Isap Sabu dan Botol Miras di Kelas TK, KemenPPPA Buka Suara
-
Misteri Kematian Jurnalis di Hotel: Sopir Ambulans Ungkap Fakta Mengejutkan!
-
Ancam Tempeleng Wartawan di Semarang, Kapolri Sebut Bukan Ajudannya
-
Daihatsu Xenia Jadi Barang Bukti Pembunuhan Wartawan di Banjarbaru
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025