SuaraRiau.id - Seekor kucing mendadak viral dan ramai diperbincangkan di media sosial karena tengah memakan daging babi guling. Netizen menyoroti makanan tersebut haram.
Seekor kucing yang tengah menunjukkan makan daging babi guling itu diunggah oleh akun twitter @twitkocheng. Postingan berupa foto atau gambar itu diunggah pada Jumat (7/1/2021) pukul 22.09 WIB.
Dalam gambar itu terlihat seekor kucing berwarna cokelat putih sedang memakan daging babi yang diletakkan di atas meja dan beralaskan kardus. Nampak daging babi itu masih utuh dan berada di dalam ruangan atau rumah.
Fenomena kucing memakan daging babi cukup langka dan jarang ditemukan. Bahkan mungkin baru ada yang melihat untuk kali pertama. Sebab pada umumnya orang sudah sering melihat kucing makan ikan dan sejenisnya di tempat umum ataupun di rumah.
Baca Juga: Tak Ada Barang Bukti dan Negatif Narkoba, Naufal Samudra Cuma Jadi Saksi
Postingan itu pun mendapatkan banyak tanggapan atau komentar dari warganet. Mulai dari menyoroti jika makanan itu haram hingga ada yang menanggapinya dengan lelucon.
"Kucing rata rata atheis, jadi punya prinsip 3H Halal Haram Hantam" kata @joonjiny2019
"Kucing saya kayaknya muslim kak, sy kasi babi mau d masak kaya gimana juga dia gamau" papar @penmatiajalah
"Astagfirulloh cing haroooom" tulis @jimnshiiii
"Kucing makan babi, jadi haram gak dipiara?" komentar @xkomodotcom
Baca Juga: Komplotan Spesialis Pembobol Brankas Alfamart Dibekuk, 3 Pelaku Warga Sumsel
"Kata orang bali sih tes kriuk dulu" ujar @aivyllure
"Wkwkwk apaansi reply nya kucing haram kucing haram. Kucing aku di Batam dulu juga suka makan babi. Lahap banget die" jelas @Andipiee
Hingga Sabtu (8/1/2022), pukul 12.30 WIB postingan itu telah mendapatkan 8.123 like, 1.296 retwett dan dibanjiri 370 komentar.
Berdasarkan artikel di website petlovers.id diterangkan apakah kucing diperbolehkanan makan babi atau tidak. Dalam artikel itu disebutkan jika kucing adalah hewan karnivora. Sehingga kucing perlu nutrisi berupa daging.
Dalam website itu menyebut, jika kucing yang berkeliaran di alam bebas, tidak ditemukan kucing memakan sayuran atau buah-buahan.
Memberi makan babi ke kucing dinyatakan aman. Memberinya sesekali dan tidak terlalu sering tidak akan berdampak buruk terhadap kesehatan kucing.
Berita Terkait
-
Grace Natalie Disuruh Bagi-bagi Topi, Netizen Singgung Koalisi 'Haram' dengan PKS
-
Bolehkah Pencuri Sedekah dengan Hasil Curiannya? Ini Penjelasannya
-
Klaim Bos Sritex PHK Adalah Haram dan Tabu, Tapi Faktanya Sudah 3.000 Pekerja Dipecat Tahun Ini
-
Dilakukan Happy Asmara Saat Live, Kapan Boleh Makan Daging Babi?
-
BPKH Hadapi Tantangan Baru Pasca Fatwa Haram Investasi Dana Haji
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Hari Guru, Begini Jejak Kisah Guru di Balik Kesuksesan Para Engineer PHR
-
Pimpin Transformasi Hijau Berkelanjutan, Sunarso Dinobatkan sebagai The Best CEO
-
Review Smartphone iQOO Terbaru 2024 dan Spesifikasinya
-
Dukung Gaya Hidup Sehat, BRI dan OPPO Berkolaborasi di OPPO Run 2024
-
Jelang Pencoblosan, Kapolres Ajak Semua Paslon Pilkada Siak Olahraga Bersama