SuaraRiau.id - Penyanyi dangdut Lesti Kejora beberapa waktu lalu dibawa ke rumah sakit. Banyak yang menduga istri Rizky Billar tersebut dirawat terkait kehamilannya.
Lesti Kejora pun akhirnya mengungkap kondisi kesehatan dia dan si jabang bayi. Dalam Instagramnya, ia mengunggah foto Rizky Billar yang tertidur pulas di perutnya.
Tak hanya itu, Lesti Kejora juga menambahkan foto hasil USG si calon bayi. Ia menyampaikan dari keterangan fotonya bahwa ia dan si jabang bayi dalam kodisi sehat.
"Sehat jimat bunda," tulis Lesti Kejora di Instagram Story dilansir dari MataMata.com, Minggu (26/12/2021).
Seperti diketahui, Lesti Kejora dilarikan ke rumah sakit pada Jumat (24/12/2021). Belum diketahui penyebab sang biduan dirawat.
Endang Mulyana, ayah Lesti Kejora sebelumnya membagikan foto selfie bersama istrinya. Endang juga menuliskan caption yang membuat netizen penasaran.
"BISMILLAH," tulis Endang dengan memberi keterangan lokasi di RSU Bunda Jakarta.
Sontak netizen langsung bereaksi. Banyak yang khawatir dengan kondisi Lesti, tapi banyak pula yang menduga pedangdut asal Cianjur itu akan segera melahirkan.
"Semoga dede dan baby L sehat selalu," timpal lainnya.
"Wah, udah mau lahiran ya ayah si dede?" tulis netizen.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
7 Artis Pernah Jadi Klien Hukum Hotma Sitompul, Ada yang Berhadapan dengan Hotman Paris
-
Rizky Billar Sindir Pengacara dan Oknum Coklat yang Bikin Gaduh Rumah Tangganya Dulu
-
Resmi Tersangka, Syafril Dokter Cabul di Garut Ternyata Ciumi Leher hingga Raba Alat Vital Pasien
-
Berapa Biaya USG 4D? Iming-Iming Periksa Gratis Diduga Jadi Modus Dokter Garut Lecehkan Pasien
-
Lecehkan Pasien saat USG, Kemenkes Segera Cabut STR Dokter Cabul di Garut
Terpopuler
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- 1 Detik Resmi Jadi WNI, Pascal Struijk Langsung Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia di Liga Inggris
- Mobil Bekas Toyota di Bawah Rp100 Juta: Pilihan Terbaik untuk Kantong Hemat
- Sudahlah Lupakan Elkan Baggott, Pemain Berdarah Jakarta Ini Lebih Niat Bela Timnas Indonesia
Pilihan
-
Indonesia Getol Negosiasi dengan AS, Hubungan dengan China Terancam?
-
Bocoran Eksklusif dari Belanda: Simon Tahamata Jadi Dirtek Timnas Indonesia?
-
BREAKING NEWS! Ciro Alves Tinggalkan Persib Bandung, Tulis Pesan Menyentuh Ini
-
Ong Kim Swee Sudah Hubungi Saddil Ramdani, Persib Ditikung Persis Solo?
-
Prediksi Persis Solo vs Persita Tangerang: Momentum Pasukan Laskar Sambernyawa
Terkini
-
3 Amplop DANA Kaget Gratis Khusus Buatmu, Kejutan Menunggu!
-
Bupati Siak Didesak Jelaskan soal Pengelolaan Keuangan Daerah
-
Dua Balita Tenggelam di Lokasi Bekas Pengeboran, PHR Buka Suara
-
Dinas Pendidikan Pekanbaru Larang Sekolah Gelar Perpisahan secara Mewah
-
Jumat Berkah! DANA Kaget Gratis Ini Bisa Bikin Kamu Makan Mewah