SuaraRiau.id - Seorang pria dilaporkan hilang di Sungai Indragiri, Kelurahan Sungai Salak, Kecamatan Tempuling, Jumat (24/12/2021).
Korban bernama Atan Usni (21) hilang setelah meloncat dan tenggelam di sungai tersebut.
Dikutip dari Riaulink, Kepala Kantor SAR Pekanbaru, M. Ishak mengatakan, informasi tersebut diterima oleh Tim SAR pada pukul 15.25 WIB.
Diperkirakan pria hilang tenggelam tersebut sekitar pukul 11.00 WIB. Atan Usni merupakan warga di Indragiri Hilir.
Ishak menjelaskan, kejadian bermula saat saksi bernama Ihel yang merupakan warga sekitar melihat korban sedang terjun ke sungai tersebut.
Namun saat sudah terjun, korban tidak muncul dalam permukaan dan hilang di Sungai Indragiri tersebut.
"Kami telah memberangkatkan 1 Tim Rescue ke lokasi kejadian. Saat ini petugas sedang berupaya mencari korban yang hilang tenggelam tersebut," ucap Ishak.
Dengan menggunakan perahu, petugas sedang berupaya melakukan pencarian korban yang hilang tenggelam usai meloncat di Sungai Indragiri tersebut.
Baca Juga: PSSI Turun ke Riau Investigasi Kematian Kiper Taufik Ramsyah
Berita Terkait
-
Diduga Rusak Segel KPK, 3 Pramusaji Rumah Dinas Gubernur Riau Diperiksa
-
500 Ribu Unit iPhone 17 Series Tenggelam di Lautan, Netizen: Dugong Duluan yang Pake!
-
Geledah Dinas Pendidikan Riau, KPK Cari Jejak Bukti Korupsi di Balik Kasus Pemerasan Gubernur
-
Usai BPKAD, Giliran Dinas Pendidikan Riau Digeledah KPK, Dokumen Apa yang Dicari?
-
KPK Geledah Kantor Dinas PUPR Riau, Dokumen Pergeseran Anggaran Disita
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
9 Mobil Bekas Serba Hemat Ramah Kantong, Cocok untuk Pekerja Gaji UMR
-
7 Sepatu Lari Lokal untuk Performa Terbaik, Bantalan Empuk dan Bergaya!
-
6 Mobil Bekas Kabin Luas Saingan Toyota, Pilihan untuk Kenyamanan Keluarga
-
6 Mobil Bekas Sporty Selain Toyota, Bodi Mini Bikin Lincah di Jalanan Sempit
-
Buaya Raksasa Mati Setelah Dievakuasi Pasca Ditangkap Warga di Inhil