SuaraRiau.id - Mendiang Ameer Azzikra ternyata berulang tahun hari ini, tanggal 21 Desember. Sejumlah orang terdekat pun tetap mengenang hari kelahiran Ameer, termasuk sang istri, Nadzira Shafa.
Ia menulis pesan haru dengan mengungkapkan rasa bahagianya karena bisa menjadi cinta pertama dan terakhir bagi Ameer Azzikra.
"Barakallah sayang. Harusnya ini harimu. Namun, memang waktu bersama kita di dunia ini bukan punyaku lagi. Namun, aku bahagia setidaknya akulah cinta pertama dan akhirmu. Love you sayang. Kirim kado Alfatihah untuk bang Amer yuk," ujar Nadzira dikutip dari MataMata.com.
Sementara itu, Henny Rahman memberikan ucapan ulang tahun yang manis dan penuh haru serta mengungkapkan rasa rindunya pada Ameer Azzikra.
Istri Alvin Faiz itu kemudian mengunggah potret Ameer, sembari menuliskan sederet kebaikan Ameer pada dirinya semasa hidup.
"Happy milad orang baik.. Aku kangen Amer nyapa 'sehat kak? Kuat ya kak' setiap ketemu bahkan suka tiba-tiba WhatsApp nguatin aku," tulis Henny Rahman.
Ia pun tak lupa memanjatkan doa dan mengucapkan terima kasih untuk Ameer Azzikra yang meninggalkan banyak kenangan baik untuk orang-orang di sekelilingnya.
"Terima kasih ya Mer udah kasih kenangan yang baik untuk semua orang. Kita semua bersaksi Amer orang baik Masya Allah.. Semoga Amer ditempatkan di tempat terbaik di sisi Allah SWT. Amiinn ya robbal alamin. Allahummaghfirlahu warhamhu wa’aafihi wa’fu’anhu Alfatiha untuk Amer," ujar Henny.
Untuk diketahui, Ameer Azzikra meninggal dunia karena penyakit infeksi liver dan paru-paru. Ia sempat dirawat di RS EMC Sentul, Jawa Barat sebelum wafat pada Senin (29/11/2021).
Berita Terkait
-
Rayakan Ramadan ke-4 Tanpa Ameer Azzikra, Nadzira Shafa Curhat Pilu: Harus Berapa...
-
Sama-Sama Dukung Cut Intan Nabila, Intip Beda Bantuan Henny Rahman dan Larissa Chou
-
Viral Video Armor Toreador Kena Toyor Orang, Henny Rahman: Mewakili Emak-emak
-
Dirawat Henny Rahman, Begini Kondisi Ketiga Anak Cut Intan Nabila
-
Hanny Kristianto Fasilitasi Tempat Aman Buat Cut Intan Nabila, Korban KDRT Armor Toreador
Terpopuler
- Alumni UGM Speak Up, Mudah Bagi Kampus Buktikan Keaslian Ijazah Jokowi: Ada Surat Khusus
- 7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
- HP Murah Itel A90 Lolos Sertifikasi di Indonesia: Usung RAM 12 GB, Desain Mirip iPhone
- 3 Klub Diprediksi Jadi Labuhan Baru Stefano Cugurra di BRI Liga 1 Musim Depan
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
Pilihan
-
Ormas 'Obok-obok' Proyek Pabrik BYD, BKPM: Ini Citra Buruk, Indonesia Seolah Jadi Sarang Preman
-
Beda Nasib Kakak Pascal Struijk: Main Tarkam Demi Bertahan Hidup
-
Juni 'Mengerikan' Menanti Prabowo: Beban Utang Jatuh Tempo Capai Rp 178 Triliun, Warisan Pandemi
-
AS Juga Protes Kebijakan Hilirisasi Nikel Warisan Jokowi
-
5 Rekomendasi Aplikasi Android untuk Nobar Online, Bisa YouTube hingga Netflix
Terkini
-
Pembangunan Jembatan Siak V Digesa, Sambungkan Jalur Tol Pekanbaru-Rengat
-
5 Rekomendasi Serum Anti Aging Izin BPOM, No Abal-abal Harga Terjangkau
-
Pilkada Siak Kembali Digugat, Demi Langgengkan Kuasa Petahana?
-
Buka Segera Amplop DANA Kaget Gratis Ini, Kesempatan Dapat Uang Saku
-
Semangat Kartini Hidup dalam Mantri Perempuan BRI