SuaraRiau.id - Klaster Covid-19 di SMP IT Abdurrab Pekanbaru menjadi perhatian sejumlah instansi di wilayah tersebut. Sebanyak 127 orang positif Covid-19 di klaster sekolah itu.
Terbaru, polisi memeriksa pengurus Abdurrab Islamic School lantaran diduga ada kelalaian dalam penerapan protokol kesehatan di sekolah.
Menurut Direktur Kriminal Khusus Polda Riau, Kombes Ferry Irawan, pemeriksaan terkait dugaan kelalaian klaster sekolah masih berlanjut.
“Lebih dari 10 orang kita lakukan pemeriksaan dari pohak sekolah, terkait dugaan kelalaian dalam protokol kesehatan,” terangnya dikutip dari Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, Kamis (2/12/2021).
Ia menambahkan, pemeriksaan dilakukan di Abdurrab Islamic School.
“Kota sudah lakukan pemeriksaan dari Senin, tim kita dari Subdit IV yang lakukan pemeriksaan kesana,” kata Kombes Ferry.
Sebelumnya, Kepala Dinas Kesehatan Pekanbaru, Arnaldo Eka Putra menyebut, dari hasil swab terhadap siswa dan tenaga pengajar, total berjumlah 127 orang terkonfirmasi positif Covid-19.
Yang positif hasil swab dari Rumah Sakit Madani ada 113 positif, yang diperiksa oleh Puskesmas Garuda ada 14 total 127, ada siswa ada guru,” tutur Arnaldo.
Kadinkes Kota Pekanbaru menambahkan, total keseluruhan siswa di Abdurrab Islamic School terdiri dari siswa SMP sebanyak 252 orang dan siswa SMA sebanyak 107 orang.
“Untuk kondisi yang positif dalam keadaan stabil, diisolasi di sini, dinkes mendatangkan nakes nya kemari. Tadi dilakukan pemeriksaan Swab PCR kalau ada yang negatif kita pulangkan mereka,” terang Arnaldo.
Berita Terkait
-
Kenal Tersangka Pengancam, Agung Nugroho: Saya Lihat Ada Kaitan dengan Musda
-
Dekan FISIP Belum Dicopot, Unri Bakal Bikin Aturan Cegah Kekerasan Seksual
-
Bertambah, Total Positif Corona di Klaster SMP IT Abdurrab Jadi 127 Orang
-
7 Orang Ditangkap Terkait Penyerangan Rumah Wakil Ketua DPRD Riau
-
Rumah Wakil DPRD Riau Diserang Massa, Sempat Adu Fisik dengan Sekuriti
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
4 Suzuki Ertiga Bekas di Bawah 100 Juta, Ekonomis untuk Rutinitas Harian
-
3 Mobil Bekas Murah Alternatif Innova, Mesin Bandel untuk Pemakaian Lama
-
5 Rekomendasi Mobil Bekas 100 Jutaan Punya Kabin Luas, Nyaman dan Tangguh
-
Fakta-fakta Penangkapan Bos Otomotif Pesta Narkoba di Pekanbaru, Berujung Dilepas
-
5 Mobil Bekas 100 Jutaan, Muat 7 Penumpang yang Fungsional untuk Jangka Panjang