SuaraRiau.id - Beredar di media sosial video yang menampilkan adu jotos antara seorang pria berseragam loreng dengan dua lelaki mengenakan berpakaian Polantas.
Dalam video, tampak sosok berseragam mirip TNI melawan dua orang berpakaian seperti polisi di antara motor yang diparkir di pinggir jalan.
Video yang berdurasi 26 detik itu tak hanya tersebar di WhatsApp, melainkan juga viral di Twitter.
Dua orang yang berseragam mirip Polantas sempat terjatuh terkena pukulan pria berambut cepak berseragam loreng mirip TNI.
Seorang berhelm mencoba melerai perkelahian, namun tak bisa dihentikan. Warga yang berhenti melihat adu jotos tersebut pun terdengar berteriak histeris.
Dari pantauan tayangan video, peristiwa tersebut diperkirakan terjadi di wilayah Ambon. Terlihat pelat sepeda motor dan plang papan nama bertuliskan "Ambon".
Kejadian tak terpuji tersebut diduga terjadi di depan obyek vital nasional. Gara-gara itu, beberapa orang yang melintas berusaha melerai perkelahian tersebut.
Hingga berita ini ditulis belum ada informasi kepastian lokasi dan waktu serta penyebab keributan yang melibatkan tiga pria itu.
Berita Terkait
-
Ribut di Bandara dan Bawa Nama Jenderal, Anggiat Pasaribu Mengaku Khilaf
-
Setelah Cabut Laporan Polisi, Anggiat Pasaribu Ingin Temui Ibu Arteria Dahlan
-
Anggiat Pasaribu Cabut Laporan Polisi, Tak Tahan Bermasalah dengan Arteria
-
Komisi I Yakin Telegram Panglima TNI Tak Hambat Proses Penegakan Hukum
-
Panglima TNI Diminta Intensif Pantau Papua, Ini Pesan Wapres Maruf Amin
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik untuk Gamer dan Multitasker Berat
-
Perusahaan BUMN dan Badan Negara Lakukan Pemborosan Anggaran Berjamaah, Totalnya Rp43 T
-
RKUHAP Resmi Jadi UU: Ini Daftar Pasal Kontroversial yang Diprotes Publik
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
Terkini
-
5 Mobil Bekas 80 Jutaan untuk Keluarga, Irit dan Bandel dengan Kabin Lapang
-
Daftar Mobil SUV Bekas Sporty, Gagah dan Paling Nyaman buat Keluarga
-
5 Mobil LCGC Bekas Layak Dibeli 2025, Pilihan Terbaik untuk Budget Serba Hemat
-
7 Mobil Kecil Bekas Selain Honda Brio, Terbaik Dipakai Pemula dan Keluarga Baru
-
4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian