SuaraRiau.id - Seorang sopir di di Kabupaten Karimun, Kepulauan Riau (Kepri) harus berurusan dengan pihak kepolisian terkait kasus pelecehan seksual.
Sopir truk pengangkut air berinisial berinsial B, diduga melakukan tindakan tak senonoh kepada bocah berusia 4 tahun.
Mengetahui anaknya menjadi korban tindakan asusila, orangtua bocah itu tak terima dan melaporkan pria B kepada pihak kepolisian.
Menurut Kasat Reskrim Polres Karimun, AKP Arsyad Riyandi, B ditangkap pada Selasa (26/10/2021) lalu dan sudah ditahan. Aksi amoral pelaku berawal dari bujuk rayu.
"Jadi pelaku bukan memaksa korban. Dia membujuk rayu korbannya. Hubungan korban dan pelaku ini hanya sebatas saling mengenal," ucap Arsyad dikutip dari Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, Kamis (28/10/2021).
Sedangkan lokasi kejadian di depan sebuah toko di kawasan Baran, Meral, Karimun.
Berdasarkan hasil visun yang dilakukan, terdapat lecet di kemaluan korban karena ulah jari pelaku.
Hingga saat ini, polisi juga masih melakukan penyelidikan terkait adanya informasi dugaan korban lain dari perbuatan serupa oleh pelaku.
"Dugaan ada korban lain, namun baru satu korban yang melaporkan dan sudah divisum juga. Nanti kita akan lihat lagi hasil penyidikan. Apakah benar informasi dari masyarakat bahwa ada korban yang lain," ujar Arsyad.
Berita Terkait
-
Viral Bocah SD Rela Tak Santap Menu Makan Siang Gratis Demi Ibunya, Alasan di Baliknya Bikin Mewek
-
Cari Mobil Bekas Irit BBM, Ini Harga dan Spesifikasi Karimun, Agya, dan Ayla!
-
Viral Celetukan Bocah Panggil Nama Gibran, Tanya Keberadaan Prabowo Subianto
-
Sadis! Bocah 10 Tahun Disetrum, Dicekoki Miras dan Dibanting di Pabrik Padi, 3 Tersangka Diringkus!
-
Bak Adegan di Film, Intip 8 Pemotretan Vior dan Vincent Kosasih Jelang Pernikahan
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Inovasi E-Break, PHR Hemat Biaya Produksi Balam South Rp29 Miliar
-
Hari Pencoblosan, KPU Riau Ungkap Larangan untuk Pemilih dan Lembaga Survei
-
Intip Snack Emping Jagung Nasabah PNM Mekaar yang Diborong Wapres Gibran
-
Jaga Keamanan Masa Tenang Pilkada, Polres Siak-Instansi Terkait Patroli Skala Besar
-
Hari Guru, Begini Jejak Kisah Guru di Balik Kesuksesan Para Engineer PHR