SuaraRiau.id - Air terjun di Riau. Riau menyimpan potensi tempat wisata air terjun yang indah dan memesona.
Banyak spot air terjun di Riau yang menawarkan lanskap yang indah. Masing-masing air terjun ini mempunyai keindahan dan keunikan, bahkan ada yang memiliki tinggi 130 meter.
Yuk, simak ulasan keindahan air terjun di Riau ini:
Terletak di Desa Lubuk Bigau, Kecamatan Kamparkiri Hulu, Kabupaten Kampar, Riau, air terjun ini menjadi salah satu tempat wisata paling dicari wisatawan yang menyukai destinasi ekstrem. Air terjun ini dikenal juga dengan nama Air Terjun Pangkalan Kapas.
Uniknya, Air Terjun Lubuk Bigau ini merupakan air terjun tertinggi yang ada di Riau. Dengan ketinggian mencapai sekitar 130 meter, membuat wahana ini menjadi tempat wisata favorit para wisatawan.
Dari dasar air terjun terlihat lanskap yang indah. Sedangkan jika melihat ke arah bukit di antara air terjun, terlihat seperti ukiran-ukiran membentuk relief dengan garis-garis dari lapisan batu.
Wisata air ini diberi nama Batang Koban karena jatuhnya air melalui tebing yang bertingkat tujuh dan mengalir ke aliran Sungai Kuantan. Air terjun ini pun memiliki ketinggiannya bervariasi setiap tingkatnya.
Baca Juga: Klasemen Perolehan Medali PON Papua 12 Oktober: Jawa Barat Kokoh Memimpin
Demi mendapatkan pemandangan terbaik air terjun ini, kamu mesti berjalan menyusuri lintasan di bawah pepohonan. Jika ingin mencapai lokasi air terjun tingkat pertama, hingga tingkat ketujuh, ada tantangan tersendiri. Ini pastinya bakal memberikan sebuah pengalaman yang luar biasa untukmu.
Air Terjun Denalo disebut air terjun kembar karena memiliki dua aliran air terjun yang tertumpah di kolam penampungan yang sama. Air terjun ini juga ada kolam alam yang memungkinkan kamu bermain air lebih bebas.
Ingin yang lebih menarik, kamu bisa mencoba arum jeram sepanjang 13 km dan berwisata ke Goa Kambing yang alami dan tersembunyi. Air Terjun Denalo berada di Desa Alim Kecamatan Batang Cenaku, Kabupaten Indragiri Hulu, Provinsi Riau.
4. Air Terjun Aek Martua
Air terjun yang berada di Dusun Huta Padang, Kecamatan Bangun Purba, Rokan Hulu, Riau, ini memiliki keunikan dan keistimewaan karena terdiri dari tiga tingkatan. Setiap tingkatan memiliki ukuran dan ketinggian yang berbeda-beda.
Berita Terkait
-
Belasan Polisi Polda Riau Dipecat Tak Hormat karena Pelanggaran Berat, Nama-namanya Dirilis ke Media
-
Sidak ke Kepulauan Riau, Mentan Amran Bongkar 1.000 Ton Beras Ilegal: Ini Harus Diusut Tuntas
-
Komitmen Plt Gubri SF Hariyanto: 30 Blok Tambang Rakyat Kuansing Dilegalkan, Swasta Dilarang Masuk
-
Orasi di Hadapan 1.000 Siswa, Kapolda Riau: Generasi Muda Adalah Kunci Menjaga Alam dan Masa Depan
-
'Wallahi, Billahi, Tallahi!' Surat Sumpah Abdul Wahid dari Sel KPK Gegerkan Riau
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Awal 2026, Karhutla Sudah Terjadi di 10 Kabupaten/Kota Riau
-
5 City Car Bekas Murah untuk Guru Honorer, Pajak Ringan dan Efisien
-
Honda Jazz atau Toyota Yaris? Mobil Bekas Stylish Pilihan Anak Muda
-
Wanita Tabrak Petugas Marka Jalan hingga Tewas di Pekanbaru Ditangkap
-
Sejak Diluncurkan pada 2020, Kini BRI Telah Jangkau 5.245 Desa BRILiaN