SuaraRiau.id - Kabar seorang pria bercadar ikut melaksanakan salat bersama di shaf salat wanita mengegerkan warga bahkan media sosial.
Pria bercadar tersebut ketahuan usai salat Maghrib berjamaah di dalam Masjid Ar-Raudhah, Kecamatan Telanaipura, Kota Jambi, Jambi.
Pada video yang beredar, pria bercadar itu tertangkap jamaah usai melaksanakan salat. Terlihat pria bertubuh besar itu terlihat mengenakan gamis panjang berwarna hitam dan jilbab warna biru tua.
Sekilas pria itu terlihat seperti wanita syar’i sungguhan. Si pelaku menutup seluruh badannya.
Dia memakai cadar menutup seluruh wajahnya dan hanya menyisakan bagian mata, selebihnya ia juga memakai kacamata.
Namun, jamaah yang ada di dalam masjid menyadari ada yang janggal saat sedang bersalaman dan mendengar suara pria tersebut.
Jamaah wanita itu curiga dikarenakan suaranya keras seperti laki-laki. Para jamaah wanita kemudian menyuruh pria itu melepas jilbabnya.
Mengutip Terkini.id--jaringan Suara.com, peristiwa itu diduga terjadi pada Rabu (6/10/2021)sekitar pukul 18.15 WIB.
Warga juga mengatakan bahwa sebelum melaksanakan salat di bagian shaf perempuan, pria bercadar itu juga sempat masuk ke dalam kamar mandi wanita untuk mengambil wudhu.
Di sisi lain, Kapolsek Telanaipura, AKP Yumika Putra mengatakan bahwa kini pihaknya telah mengamankan pria bercadar tersebut.
Yumika Putra menyebut bahwa pria bercadar berinisial W itu diduga kuat mengalami gangguan jiwa dan merupakan mantan pecandu narkoba.
Berita Terkait
-
Jamaah Umroh Lansia asal Indonesia Jatuh dari Tangga Pesawat, Dimakamkan di Madinah
-
Jumlah Jamaah Selalu Naik, Bank Mega Syariah Ambil Peluang Kelola Dana Haji
-
Mantan Amir Jamaah Islamiyah Akui Organisasinya Sudah Salah Langkah, Zarkasih: Kami Minta Maaf
-
Jamaah Islamiyah Bubar, Akhir Sebuah Era atau Awal Babak Baru?
-
Aqiel Shiradj Dalam Pertemuan Ribuan Jamaah Thoriqoh Shiddiqiyyah: Negara Butuh Kerukunan
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
-
Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Balikpapan: Bukan Masa yang Tenang
Terkini
-
Hari Guru, Begini Jejak Kisah Guru di Balik Kesuksesan Para Engineer PHR
-
Pimpin Transformasi Hijau Berkelanjutan, Sunarso Dinobatkan sebagai The Best CEO
-
Review Smartphone iQOO Terbaru 2024 dan Spesifikasinya
-
Dukung Gaya Hidup Sehat, BRI dan OPPO Berkolaborasi di OPPO Run 2024
-
Jelang Pencoblosan, Kapolres Ajak Semua Paslon Pilkada Siak Olahraga Bersama