SuaraRiau.id - Foto Dinda Hauw mengenakan cadar mengagetkan netizen. Tampak Dinda Hauw menggunakan pasmina berwarna pink muda dengan cadar bernuansa senada.
Foto tersebut diketahui, usai beredar gambar Dinda Hauw tanpa hijab.
Bahkan, Rey Mbayang kala itu sempat geram melihat foto istri tak mengenakan hijab. Ia mengaku kesal dengan orang-orang yang menyebar foto istrinya tak berhijab.
Meski begitu, Rey Mbayang malas disebut baper alias terbawa perasaan.
Namun tak lama setelah Rey Mbayang kesal soal foto tanpa hijab disebar, Dinda Hauw tampil dengan cadar.
Foto itu diketahui dari unggahan Instagram story milik Dinda Hauw.
Ia terlihat mengenakan pasmina berwarna pink muda dengan cadar bernuansa senada. Ia tampak amat manis dengan makeup mata yang simpel.
"Seriusan ini pakai niqab?" tanya netizen dikutip dari MataMata.com.
"Atau cuma buat iklan atau peran dalam film aja Din?" tanya lainnya.
Dinda Hauw kemudian menjawab pertanyaan tersebut. Rupnaya, Dinda Hauw hanya akan memerankan karakter dengan bercadar.
"Betul, aku lagi memerankan karakter yang mengharuskan pakai niqab atau cadar," jawab Dinda Hauw.
Berita Terkait
-
MUI Sentil Keras Isa Zega yang Umrah Pakai Hijab: Operasi Kelamin Tidak Mengubah Status dalam Islam!
-
Style Ashanty di Birthday Dinner Atta Halilintar Bikin Pangling, Kompakan dengan Geni Faruk?
-
Isa Zega Private Akun Usai Disemprot Anggota DPR Soal Umrah Pakai Hijab, Netizen: Dia Ketar-ketir
-
Nonmuslim, Bernadya Manggung di Aceh Pakai Hijab
-
Gaya Cetar Angelina Sondakh Saat Berhijab Jadi Omongan: Bukti Elegan dan Santun Itu...
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
-
Debat Pilkada Dianggap Gagal, Aktivis Minta Solusi Lokal untuk Krisis Iklim di Kaltim
-
Harga Emas Antam Masih Bertahan Tinggi di Level Rp1.541.000/Gram Pada Akhir Pekan
-
Sambut Presiden dengan Kemewahan, Mercedes-Maybach S650 Pullman Jadi Tunggangan Prabowo di Abu Dhabi
-
Tangan Kanan Bongkar Shin Tae-yong Punya Kendala di Timnas Indonesia: Ada yang Ngomong...
Terkini
-
Review Smartphone iQOO Terbaru 2024 dan Spesifikasinya
-
Dukung Gaya Hidup Sehat, BRI dan OPPO Berkolaborasi di OPPO Run 2024
-
Jelang Pencoblosan, Kapolres Ajak Semua Paslon Pilkada Siak Olahraga Bersama
-
Beli Rumah Lebih Mudah, Ayo ke KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya
-
Kasus Polisi Tembak Polisi di Sumbar, Kompolnas Minta Polda Selidiki Penyebab