SuaraRiau.id - Kehidupan keluarga Raffi Ahmad selalu menjadi sorotan publik, bahkan sampai pada sosok para asistennya termasuk Merry.
Awalnya, Merry hanya bertugas sebagai perias Raffi Ahmad di salah satu judul sinetron. Namun, tak terasa ternyata sudah 17 tahun setia mendampingi suami Nagita Slavina tersebut.
Berawal dari sinetron itulah, Raffi Ahmad kemudian meminta Merry untuk menjadi asisten pribadinya.
Cerita perjalanan Merry mendampingi Raffi Ahmad belasan tahun tersebut disampaikan dalam kanal YouTube Melaney Ricardo pada Jumat (17/9/2021).
“Dalam satu judul sinetron dibagi antara 3 kamera atau 4 kamera, ada dua kamera gitu… Kalau artis itu kan pindah-pindah, entar masuk ke tim 2, masuk ke tim 3. Terus Raffi itu bilang ke aku, ‘Mer, nanti urusin aku di tim 2 ya.’ Enggak bisa Raffi karena kan aku emang tanggung jawab di Tim 1… Sampai akhirnya setelah selesai sinetron itu aku diajak jadi asisten dia,” kata dia seperti dikutip dari Hops.id--jaringan Suara.com.
Merry menuturkan bahwa dia dulunya hanya mampu meraup omset Rp 3 juta per bulan sebagai penjual sate.
Saat awal didapuk menjadi asisten Raffi Ahmad, Merry mendapatkan gaji sebanyak Rp 4 juta per bulan.
Setelah 17 tahun, kini Merry mengaku gajinya dari Raffi Ahmad per bulannya bisa untuk membeli satu unit sepeda motor.
“17 tahun yang lalu gaji dari dia itu 4 juta. Perumpamannya kalau misalkan gaji bersihnya (sekarang) ya bisa beli motor ponakan.” terangnya.
Tak mau menyia-nyiakan kesempatan, gaji yang Merry peroleh pun diinvestasikan untuk bekal hari tuanya. Kini, Merry sudah memiliki rumah di kampung seluas 1000 m beserta tanah, sawah, ladang, hingga tambak udang.
Berita Terkait
-
Senyum Tipis Manis Nagita Slavina Ikut Resmikan Akses Tol Baru di Bogor
-
Dikira Kelahiran 97, Usia Asli Nagita Slavina Bikin Jackson Wang Syok sampai Minta Salim
-
Patungan untuk Beli Kado Nagita Slavina, Keanu Agl Ketahuan Paling Kecil
-
Pulang Umrah, Adab Sus Rini saat Temui Nagita Slavina di Kamar Jadi Perbincangan Netizen
-
Pantas Banting Setir Jadi DJ, Herjunot Ali Ungkap Lebih Cuan dari Main Film
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Eliano Reijnders Gabung Timnas Indonesia, PEC Zwolle Tulis Kalimat Menyentuh
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
Pilihan
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
-
Sibuk Naturalisasi, Jordi Cruyff Beri Nasihat Membumi untuk PSSI
-
Tabel KUR BRI Terbaru, Pinjaman Rp1 Juta Hingga Rp500 Juta dan Bunganya
-
Setoran Pajak Anjlok 41 Persen di Tengah Kebutuhan Anggaran Jumbo Prabowo
Terkini
-
PNM Fasilitasi Akses Pasar Lebih Luas, Berkah Ramadan untuk Nasabah PNM Mekaar
-
Didukung BRI, Cokelat Ndalem Sukses Pasarkan Produknya ke Luar Negeri
-
Bukti Dugaan Bagi-bagi Uang Paslon 03 Diserahkan Warga ke Bawaslu Siak
-
Kasus Korupsi Dana Bencana, Eks Kepala BPBD Siak Dituntut 7 Tahun Penjara
-
Mudik Aman Sampai Tujuan: BRI Group Berangkatkan 8.482 Pemudik di Lebaran 2025