SuaraRiau.id - Andhika Pratama baru-baru ini menjadi sorotan terkait lawakannya di Acara Lapor Pak! yang tayang di TRANS7 menyinggung soal bantuan sosial (bansos).
Acara tersebut memang dikenal kerap melontarkan sentilan-sentilan menohok, salah satunya yang dilayangkan Andhika Pratama.
Sentilan Andhika soal bansos yang dikorupsi tersebut kemudian viral di Instagram. Cuplikan video itu diunggah oleh akun IG @lambegosiip.
"Dokter, suntikannya gedhe apa kecil ya?" tanya Andhika seperti dilansir dari Matamata.com, Jumat (3/9/2021).
"Kecil lah," jawab dokter Farhan Zubedi sebagai bintang tamu.
"Kecil itu karena dipotong-potong ya? Soalnya ada suntikan gedhe dipotong jadi kecil-kecil," ucap suami Ussy Sulistiawaty itu.
"Apa tuh?" tanya Andre Taulany.
"Suntikan dana bansos," celetuk Andhika yang membuat para talent bertepuk tangan.
Sontak sentilan Andhika Pratama langsung menuai pujian. Sebagai selebritas, ia dinilai berani menyinggung koruptor.
"Jangan di ciduk yaa.ini kan suara rakyat," tulis netizen.
"Ati2 nanti kang bakso lewat mulu depan rumah," pungkas netizen.
"Ternyata Andika kritis juga bro.. gue kira kaya artis lain mingkem..," timpal netizen.
"Keren sih ini, langsung nancep," sahut lainnya.
Berita Terkait
-
Adu Uang Bulanan Gigi dan Ussy Sulistiawaty, Andhika Pratama Akui Iri dengan Kesuksesan Raffi Ahmad
-
Honor Feni Rose, MC Kondang Dibilang Sirik usai Ikut Sentil Parodi Gelar Kehormatan Raffi Ahmad
-
Berapa Honor Pemain Lapor Pak? Andre Taulany Disebut Paling Tinggi
-
Gaduh Parodi Gelar Kehormatan, Andhika Pratama Blak-blakan Pernah Iri dengan Kesuksesan Raffi Ahmad
-
Dihujat Gegara Sindir Raffi Ahmad, Pendidikan Andhika Pratama dan Andre Taulany Tak Jauh Beda
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Kasus Polisi Tembak Polisi di Sumbar, Kompolnas Minta Polda Selidiki Penyebab
-
Fadel Sebut Elektabilitas Alfedri-Husni Tertinggi, Singgung Lembaga Survei Tak Kredibel
-
Lewat Vokasi, PHR-Pemprov Riau Sinergi Tingkatkan SDM Masyarakat
-
Belasan Orang Jadi Tersangka Penyerangan Car Wash di Pekanbaru, Dalang Kerusuhan Buron
-
Perusakan Car Wash di Pekanbaru: 4 Orang Ditangkap, yang Lain Masih Diburu