SuaraRiau.id - Pedangdut Ayu Ting Ting hingga kini terus menjadi sorotan publik usai kisruhnya dengan haters beberapa waktu lalu.
Di sisi lain, mungkin sudah menjadi rahasia umum bahwa Ayu Ting Ting dan keluarganya dikenal sebagai orang kaya. Bahkan, kabarnya harta yang dimiliki putri Ayah Rozak itu hingga Rp 200 miliar.
Ayu Ting Ting juga dikenal sebagai salah satu pedangdut termahal. Dari informasi yang beredar, sekali manggung, bayaran yang diterima Ayu bisa mencapai angka kisaran Rp 200 juta.
Nah, melihat itu berapakah uang jajan yang diterima Ayu Ting Ting per hari dari sang ibunda, Umi Kalsum?
Pelantun Sambalado tersebut menceritakan soal uang jajan saat menjadi bintang tamu di kanal YouTube Robby Purba.
Awalnya, host Robby Purba penasaran dengan pengeluaran bulanan Ayu.
“Emang seorang Ayu pengeluaran pribadi sebulan berapa sih?” kata Robby seperti dikutip dari Terkini.id--jaringan Suara.com, pada Sabtu (28/8/2021).
Ayu lalu menuturkan bahwa dirinya bukanlah orang yang boros.
“Aku tuh enggak boros, memang banyak pengeluaran aja,” jelas Ayu.
Dalam kesempatan itu, ia mengaku kepada Robby jikalau selama ini tak pernah memegang uang hasil jerih payahnya sendiri.
Ayu Ting Ting rupanya memercayakan semua penghasilannya untuk diatur oleh sang ibunda.
Berita Terkait
-
Akun TikTok Robby Purba Tuai Sorotan, Buntut Isu Oky Pratama Bermesraan dengan Pria
-
Beda Sikap Nagita Slavina dan Ayu Ting Ting Saat Bertemu Artis K-Pop, Ada yang Dikritik Tak Sopan
-
Ayu Ting Ting Bangunkan Sahur Warga Kampung Pakai Piyama Jin BTS, Berapa Harganya?
-
5 Potret Rumah Baru Ayu Ting Ting, Lebih Mewah Ketimbang di Depok?
-
Dewi Perssik Terlihat Terbata-bata Nyanyi Lagu Bahasa Arab, Dinilai Jauh di Bawah Ayu Ting Ting
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Eliano Reijnders Gabung Timnas Indonesia, PEC Zwolle Tulis Kalimat Menyentuh
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
Pilihan
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
-
Sibuk Naturalisasi, Jordi Cruyff Beri Nasihat Membumi untuk PSSI
-
Tabel KUR BRI Terbaru, Pinjaman Rp1 Juta Hingga Rp500 Juta dan Bunganya
-
Setoran Pajak Anjlok 41 Persen di Tengah Kebutuhan Anggaran Jumbo Prabowo
Terkini
-
PNM Fasilitasi Akses Pasar Lebih Luas, Berkah Ramadan untuk Nasabah PNM Mekaar
-
Didukung BRI, Cokelat Ndalem Sukses Pasarkan Produknya ke Luar Negeri
-
Bukti Dugaan Bagi-bagi Uang Paslon 03 Diserahkan Warga ke Bawaslu Siak
-
Kasus Korupsi Dana Bencana, Eks Kepala BPBD Siak Dituntut 7 Tahun Penjara
-
Mudik Aman Sampai Tujuan: BRI Group Berangkatkan 8.482 Pemudik di Lebaran 2025