Scroll untuk membaca artikel
Eko Faizin
Rabu, 18 Agustus 2021 | 08:02 WIB
Adu pesona Alvin Faiz dan Zikri Daulay. (Instagram/alvin_411)

"Hal ini sudah Alvin sampaikan di forum rapat dengan para ulama dan dewan syariah kemarin, sekarang Alvin sampaikan di publik," imbuh Alvin.

"Fokus Alvin sekarang ingin memperbaiki diri kembali, untuk menjadi pribadi yang lebih baik kedepannya sehingga bisa meneruskan apa yang almarhum Abi arifin perjuangkan, aamiin. Mohon doa ya sahabat semua," tandasnya.

Sejak nama Alvin Faiz menjadi sorotan, ternyata publik juga membicarakan kondisi pesantren Az-Zikra, di mana beberapa cabang sudah memisahkan diri dari manajemen dan yayasan.

Terdengar kabar bahwa pesantren tersebut hanya dikelola oleh adik Alvin Faiz, yakni Amer Azzikra. Selain itu, rumah mendiang juga sedang dalam proses penjualan.

Load More