SuaraRiau.id - Sosok Amel, gadis yang disebit mirip penyanyi pop lawas Nike Ardilla kini muncul dengan gaya baru.
Amel 'kembaran' Nike Ardilla tersebut baru-baru ini mencul dengan potong rambut berbeda. Gaya rambut Amel banyak yang menilai semakin mirip dengan almarhumah Nike.
Dalam fotonya, rambut Amel tampak menjadi lebih pendek dan potongannya sama seperti gaya rambut Nike semasa hidup.
Adapun foto tersebut diunggah oleh Amel melalui akun Instagram pada Selasa (27/7/2021).
Penampakan Amel sekarang yang potong rambut itu pun dipuji semakin cantik dan membuat banyak netizen takjub.
“Ya ampun makin mirip,” tulis netizen dengan akun Ainiyaraisy, dikutip Terkini.id--jaringan Suara.com pada Kamis (29/7/2021).
“Rambutnya dimiripin sama potongan rambut Nike Ardilla malah makin mirip,” timpal akun Ssaharanty.
“persis sekali kamu dek sama almh Nike,” imbuh akun Endithawall.
“makin mirip bener deh sama teh Nike,” ujar akun Cansopian.
“Masya Allah sampai kaget saya kirain teh Nike eh ternyata neng amel,” komentar akun M_syafrie01.
Kemiripan Amel dan Nike Ardilla tak hanya diakui netizen, rupanya diva sekaligus politisi KD alias Krisdayanti pun berpikir hal yang sama.
Seperti diketahui, Krisdayanti adalah penyanyi papan atas yang sudah berkarier sejak 1990-an.
Sepanjang karier sebagai diva pop Indonesia, ternyata ia pernah satu proyek dengan Nike Ardilla.
Kini KD pun telah mengetahui berita viral tentang adanya gadis cantik mirip Nike Ardilla dan pernyataan ibu kandung Aurel itu telah tersebar di akun fanbase Krisdayanti, Krisdayanti_news.
Video itu pun kemudian di-repost akun official mendiang Nike, bahkan di-repost pula oleh Amel.
“Saya melihat di salah satu media. Karena saya sudah pernah satu frame dengan Nike, saya agak kaget, emang mirip banget,” ujar KD.
Berita Terkait
-
7 Potret Amel Carla Cosplay Jadi Carrie Bradshaw, Malah Dikira Beyonce
-
Bernadya Tampil Memukau, Synchronize Fest Hadirkan Metahuman Nike Ardilla
-
Potong Rambut, Penampilan Baru Ariel Tatum Disebut Mirip Amel Carla
-
Dekat dengan Kakak Amel Carla, Ini Sosok Verrel Uziel Ketum BEM UI yang Berani Lawan Arus
-
Go Amel... Go Amel...! Intip Siapa Lawan Berat Nurul Akmal di Final Angkat Besi Olimpiade 2024?
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
Terkini
-
Risiko Bisnis Tinggi, PHR Tegakkan Integritas dan Etika Dalam Budaya Kerja
-
Janji Afni-Syamsurizal Gratiskan Seragam Sekolah untuk Murid Baru, Begini Hitungannya
-
PNM Boyong Tiga Penghargaan BBMA 2024, Tampilkan Program Disabilitas Tanpa Batas
-
Program BRImo FSTVL Banjir Hadiah Seru, Termasuk BMW 520i M Sport: Begini Caranya Buat Meminang Agar Bisa Dibawa Pulang!
-
Riau Petroleum Rokan Jadikan Hari Pahlawan Momen Refleksi Semangat Perjuangan