SuaraRiau.id - Selebgram Daniella Kharisma belakangan menjadi sorotan. Bahkan ia dibanjiri hujatan usai mengungkapkan alasan pindah agama Islam.
Daniella Kharisma dinilai menyakiti perasaan umat agama lain. Ia juga dianggap telah menjelek-jelekkan agama lamanya, agama yang ditinggalkannya demi memeluk Islam.
Daniella pun lantas memohon maaf di Insta Storynya dan mengatakan dirinya hanya berniat jujur ketika menceritakan pengalaman serta alasan menjadi mualaf.
“Alhamdulillah terimakasih ya. Buat temen temenku yg tersinggung, aku minta maaf ya. Aku hanya sharing aja atas pengalaman, pemikiran dan pandangan aku diwaktu kecil dari SMP-SMK. Makanya semua yg aku tulis adalah pure pemikiran ku di masa itu,” tulis Daniella, dikutip dari Terkini.id--jaringan Suara.com pada Rabu (28/7/2021).
“Hanya berniat jujur aja atas apa sih alasan alasan aku masuk Islam seperti yang selama ini kalian tanya krn banyak juga kan yg tanya cmn aku baru bisa speak up sekarang krn br ada kesempatan hehe.” sambung dia.
Daniella menjelaskan tidak ada niat menyalahkan agama lain dan ia juga melihat jika wajar hal itu membuat orang lain tersinggung karena pembicaraan terkait agama memang topik yang sensitif.
“Gaada sama sekali niat nyalahin kalian agamanya gak sama sama aku. Masing masing dr kita pasti akan merasa agama kita sendiri itu yg paling benar. Yakan?” tanyanya.
“Sekali lagi mohon maaf ya’ mewajarkan utk kalian aku sangat emosi atau pun yang marah melihat postan aku karena agama sgt sensitif sekali sehalus apapun aku berusaha menyampaikan. That’s why aku baru mau blg alasan alasannya. Thankyou so much! Stay save and god bless you,” pungkas Daniella.
Sebagai informasi, selebgram Daniella Kharishma memang sebelumnya telah mengejutkan publik terkait keputusannya menjadi mualaf.
Ia mengaku memeluk agama Islam setelah merasa kehidupan keluarganya sangat kacau.
Berita Terkait
-
9 Potret Daniella Kharishma, Selebgram Disorot usai Bagikan Alasan Jadi Mualaf
-
Mantan Pramugari Jadi Mualaf, Ungkap Alasan Pindah Agama
-
Cyndyana Lorens Adik Kriss Hatta Umumkan Mualaf: Tak Ada yang Berubah dari Diriku
-
Masyallah! Biarawati Mualaf Gegara Pelajari Alquran, Akui Awalnya Cari Kelemahan Islam
-
Kisah Biarawati Irena Handono, Mantap Jadi Mualaf usai Cari Kelemahan Islam
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
4 City Car Toyota Bekas untuk Wanita atau Orang Tua: Irit dan Bertenaga!
-
Make Up Artist asal Duri Tewas Kecelakaan di Tol Pekanbaru-Dumai
-
4 Mobil Kecil Suzuki Bekas untuk Harian Wanita, Serba Efisien dan Tangguh
-
3 Mobil Sedan Toyota untuk Wanita: Aman, Canggih dan Berkelas
-
3 Mobil Bekas Daihatsu di Bawah 50 Juta yang Efisien untuk Keluarga