SuaraRiau.id - Penemuan mayat wanita muda di sebuah kamar kos menggegerkan warga Kota Batam, Kepulauan Riau pada Senin (21/6/2021) lalu.
Perempuan bernama Cornelia Benga (33), ditemukan tak bernyawa di kamar kos di kawasan Kampung Seraya, Kecamatan Batu Ampar.
Kapolsek Batu Ampar AKP Salahuddin membenarkan penemuan tersebut, pihaknya langsung terjun ke lokasi setelah mendapatkan informasi.
"Informasi diterima pada pukul 16.00 WIB," ujar Salahuddin dikutip dari Batamnews.co.id--jaringan Suara.com, Selasa (22/6/2021).
Lebih lanjut, pihaknya langsung mengidentifikasi mayat tersebut dan langsung membawanya ke Rumah Sakit Bhayangkara Polda Kepri.
Namun, jenazah tersebut saat ini masih dalam penyelidikan untuk mengetahui penyebab kematiannya.
Ia juga masih memeriksa sejumlah saksi yang mengetahui penemuan mayat tersebut.
"Masih kita dalami," ucap Salahuddin.
Berita Terkait
-
Kata Kapolda Kepri Soal Ibu Rantai dan Siksa Anak Sendiri di Batam
-
Hanya Bayar Listrik 40 Ribu per Bulan! Ini Keajaiban PLTS di Pulau Terpencil
-
Desa Wisata Bakau Serip Batam: Pendorong Ekonomi Lokal di Era Jokowi
-
Modus Kapal Singapura Curi Pasir di Batam, 10 Ribu Meter Kubik Sekali Angkut!
-
Horor! Mulut Berbusa usai Tenggak Miras dari Wanita Misterius di Tempat Dugem, Cewek Muda di Tamansari Langsung Koit
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Inovasi E-Break, PHR Hemat Biaya Produksi Balam South Rp29 Miliar
-
Hari Pencoblosan, KPU Riau Ungkap Larangan untuk Pemilih dan Lembaga Survei
-
Intip Snack Emping Jagung Nasabah PNM Mekaar yang Diborong Wapres Gibran
-
Jaga Keamanan Masa Tenang Pilkada, Polres Siak-Instansi Terkait Patroli Skala Besar
-
Hari Guru, Begini Jejak Kisah Guru di Balik Kesuksesan Para Engineer PHR