SuaraRiau.id - Innalillahi wa inailahi rojiun. Mantan Wakil Gubernur Riau, Rivaie Rachman meninggal dunia pada Senin (21/6/2021)sekitar pukul 05.00 WIB di Jakarta.
Rivaie Rachman menghembuskan nafas terakhir usai menjalani perawatan di Rumah Sakit Pondok Indah jakarta.
Terkait kabar duka itu, Gubernur Riau Syamsuar mengucapkan belasungkawa dan duka mendalam atas meninggalnya tokoh Riau asal Indragiri Hulu tersebut.
Syamsuar menyebut Rivaie Rachman sosok yang tegas dalam memimpin.
"Kami beserta keluarga, Pemerintah Daerah (Pemda) dan masyarakat Riau turut berduka cita atas berpulang ke rahmatullah orang tua kita Rivaie Rachman (mantan Wakil Gubernur Riau)," ucap Syamsuar dikutip dari Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, Senin (21/6/2021).
Gubernur Riau mendoakan Rivaie Rachman ditempatkan pada tempat yang layak sesuai dengan amal ibadahnya.
"Semoga Allah memaafkan dan mengampuni segala kekhilafan serta kesalahan almarhum selama ini dan menerima semua amal ibadahnya, serta ditempatkan pada tempat yang layak dan mulia disisi-Nya. Aamiin yaa robbal’aalamiin," tutupnya.
Seperti diketahui, sosok Rivaie Rachman adalah tokoh masyarakat sekaligus teknokrat senior di Riau.
Mendiang pernah menjabat sebagai Asisten II, Kepala Bappeda, Sekda, Ketua DPD Golkar Riau, dan Komisaris Utama Bank Riau Kepri.
Berita Terkait
-
Legislatornya Wafat Akibat Kecelakaan, PKB Kenang Gus Alam: Panjenengan Terlalu Cepat Pergi...
-
Ayah Mona Ratuliu Meninggal Jelang Salat Tahajud
-
Kabar Duka, Ibu Alya Rohali Meninggal Dunia
-
Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
-
Nia Daniaty Kenang Sosok Titiek Puspa: Guru yang Sangat Penyayang dengan Siapapun
Terpopuler
- Olok-olok Sepak Bola Indonesia, Erick Thohir 'Usir' Yuran Fernandes
- Ramadhan Sananta Umumkan Mau Pensiun dari Sepak Bola
- 3 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan RAM 12 GB Terbaik Mei 2025
- 5 Rekomendasi HP Gaming Rp1 Jutaan: Kamera Oke, RAM Besar Baterai Awet
- Suporter Damprat Rizky Ridho di Stadion: Jangan Begitu Kau Ridho!
Pilihan
-
3 Pemain China Jebolan Liga Indonesia: Tak Ada yang Sukses Berakhir Miris
-
Eks Pemain Prancis Ini Cocok Jadi Pelatih Anyar Persija: Mantan Rekan Marc Klok
-
5 Rekomendasi HP Samsung dengan NFC Harga di Bawah Rp 4 Juta, Terbaik Mei 2025
-
Eks Wapres Ma'ruf Amin Lagi-lagi Absen, Sidang Wanprestasi Mobil Esemka Tetap Berlanjut
-
3 Rekomendasi HP Samsung Rp 2 Jutaan Terbaik Mei 2025, Memori Besar Performa Handal
Terkini
-
3 Amplop DANA Kaget Terbaru, Kalau Hoki Bisa Traktir Teman di Kafe
-
Amplop DANA Kaget Gratis, Uang Ratusan Ribu Segera Ditransfer Untukmu
-
Harga Emas Antam Terbaru, Turun Tipis Rp3 Ribu
-
Profil Alfedri, Bupati Petahana Kalah Pilkada Siak Kini Jadi Ketua PAN Provinsi Babel
-
Harga Emas di Pegadaian Makin Menguat, Antam Rp2,035 Juta per Gram