SuaraRiau.id - Polisi mengamankan pelaku pemerasan modus uang Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (SPSI) di Jalan Bilal Kelurahan, Pulo Brayan Darat, Kota Medan, Sumatera Utara.
Tersangka aksi pemerasan tersebut ditangkap personel Polsek Medan Timur di sebuah warnet Jalan Bilal Medan pada Selasa (4/5/2021) malam.
Kanit Reskrim Polsek Medan Timur Iptu Jefry Simamora, Kamis mengatakan pelaku yang diringkus KR (33) warga Jalan Budi Keadilan, Kelurahan Pulau Brayan, Kecamatan Medan Barat.
"Usai diamankan, pelaku lalu diboyong ke Polsek Medan Timur guna menjalani pemeriksaan lebih lanjut," ujarnya dikutip dari Antara, Kamis (6/5/2021).
Jefry mengatakan, pelaku diamankan sesuai dengan video yang tengah viral di media sosial Instagram dan Facebook tentang adanya seorang laki-laki yang meminta uang kepada masyarakat dengan mengatasnamakan dari SPSI.
Menindak lanjuti informasi video tersebut, kemudian anggota Tim Polsek Medan Timur melakukan pencarian terhadap pelaku dan menemukannya sedang berada di dalam sebuah warnet.
"Selanjutnya tim menciduk laki-laki tersebut dan diboyong ke Mapolsek Medan Timur untuk proses hukum," katanya. (Antara)
Berita Terkait
-
Bikin Merinding! Detik-Detik Kereta Api Amblas dan Menimpa Puluhan Mobil
-
Viral Pemotor Wanita Nangis Minta Diperbolehkan Mudik, PHK Jadi Sebabnya
-
Viral Ibu-ibu Salah Naik Eskalator, Wanita Ini Jadi Sasaran Amarah Warganet
-
Viral Emak-emak Ngaku Tukang Parkir Ngamuk ke Pemotor, Efek Tak Diberi Uang
-
Tingkah Kocak Sopir Taksi Saat Dapat Penumpang Bule, Bikin Ngakak!
Terpopuler
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas MPV 1500cc: Usia 5 Tahun Ada yang Cuma Rp90 Jutaan
- 5 Rekomendasi Pompa Air Terbaik yang Tidak Berisik dan Hemat Listrik
- Diperiksa KPK atas Kasus Korupsi, Berapa Harga Umrah dan Haji di Travel Ustaz Khalid Basalamah?
- 5 AC Portable Mini untuk Kamar Harga Rp300 Ribuan: Lebih Simple, Dinginnya Nampol!
- Istri Menteri UMKM Bukan Pejabat, Diduga Seenaknya Minta Fasilitas Negara untuk Tur Eropa
Pilihan
-
Investor Ditagih Rp1,8 Miliar, Ajaib Sekuritas Ajak 'Damai' Tapi Ditolak
-
BLT Rp600 Ribu 'Kentang', Ekonomi Sulit Terbang
-
Usai Terganjal Kasus, Apakah Ajaib Sekuritas Aman Buat Investor?
-
Bocor! Jordi Amat Pakai Jersey Persija
-
Sri Mulyani Ungkap Masa Depan Ekspor RI Jika Negosiasi Tarif dengan AS Buntu
Terkini
-
Sepanjang 2024, BRI Telah Salurkan Pembiayaan UMKM Sebesar Rp698,66 Triliun di Indonesia
-
Sanrah Food: Dukungan BRI Membuat Usaha Berkembang dan Mampu Perluas Penjualan
-
7 Rekomendasi Sepatu Lari Produk Lokal: Ringan dan Nyaman, Harga Mulai Rp400 Ribuan
-
7 Parfum Wanita Murah Wangi Tahan Lama, Harga Pelajar Mulai Rp12 Ribuan
-
Heboh Typo Ucapan Hari Bhayangkara ke-79 dari Pemprov Riau, Kok Bisa?