SuaraRiau.id - Insiden nahas menimpa dua bocah kakak beradik bernama Gebi dan Defin. Keduanya diduga hilang tenggelam di kawasan wisata Pulau Cinta Teluk Jering, Kecamatan Tambang, Kabupaten Kampar.
Dua bocah kakak beradik tenggelam itu berawal pada Minggu (2/5/2021) sore, ketika dua bocah tersebut sedang mandi di tempat wisata Pulau Cinta.
Tak berapa lama, keluarga korban melihat mereka berdua terbawa arus sungai hingga tenggelam.
“Pencarian kita mulai pagi tadi pukul 06.00 WIB, sampai sekarang tim masih berupaya mencari dua bocah kakak beradik yang tenggelam di kawasan wisata Pulau Cinta,” terang Kepala Kantor SAR Pekanbaru, Ishak dikutip dari Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, Senin (3/5/2021).
Ishak menambahkan, Tim Sar mencari di lokasi kejadian dan menyisir ke arah hilir sejauh dua kilometer.
“Dua bocah tersebuh belum kita temukan, kita masih berusaha menemukan dua orang korban tersebut,” ungkapnya.
Berita Terkait
-
Rekomendasi Wisata Sejarah, Candi Muara Takus Bisa Jadi Pilihan di Libur Sekolah
-
Ditangkap, Bandar Narkoba di Riau Nangis-nangis Sujud di Kaki Istri
-
Rp 4,83 T Pangkas Durasi Perjalanan Jadi Setengahnya, Tol Bangkinang-Koto Kampar Stimulus Perekonomian
-
AHY Pamer Dampingi Jokowi Resmikan Tol di Riau, Malah Dibilang Begini
-
Fakta-fakta Tol Bangkinang-13 Koto Kampar yang Baru Diresmikan Jokowi
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
-
Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Balikpapan: Bukan Masa yang Tenang
Terkini
-
Hari Guru, Begini Jejak Kisah Guru di Balik Kesuksesan Para Engineer PHR
-
Pimpin Transformasi Hijau Berkelanjutan, Sunarso Dinobatkan sebagai The Best CEO
-
Review Smartphone iQOO Terbaru 2024 dan Spesifikasinya
-
Dukung Gaya Hidup Sehat, BRI dan OPPO Berkolaborasi di OPPO Run 2024
-
Jelang Pencoblosan, Kapolres Ajak Semua Paslon Pilkada Siak Olahraga Bersama