SuaraRiau.id - Denise Chariesta baru-baru ini mengungkapkan kemarahannya kepada Elly Sugigi di media sosial.
Denise Chariesta tidak terima dengan komentar Elly Sugigi yang menyinggungnya dengan mambawa-bawa agama.
“Punya agama gak sih nih orang tau gak dia hukum agama atau orang rya itu gimana sombongnya ya Allah mb mb,” tulis Elly Sugigi.
Menanggapi hal ini, Denise Chariesta pun menunjukkan kemarahannya. Bahkan, Denise tak segan untuk me-mention Elly secara langsung.
Denise meminta agar tak perlu membawa-bawa agama dalam permasalahan ini.
“Buat nih cewek ya di bawah ini yang komen-komen ngatain gue di saat rumah gue kebakaran, gue kasih tau ngaca lu Mpok! Punya agama jangan bawa-bawa agama. Lo suci? Kalo lo suci baru ngoceh-ngoceh, jangan kepo, jangan SKSD komen-komen di video gue ngaca tuh lu diem deh mendingan gue catok gigi lu, kelar hidup lu. Minggir lu sana, enggak sudi gue dikomen-komen ama lu.” komentar Denise dikutip dari Hops.id--jaringan Suara.com, Rabu (7/4/2021).
Lebih lanjut, Denise Chariesta juga menyebut bahwa penggunaan agama dalam masalah ini dapat memancing provokasi SARA.
Ia pun meminta agar Elly Sugigi tak perlu mengurusi masalah pribadinya dan lebih baik diam.
“Tolong kondisikan mulut Anda ye pok kita gak kenal jangan sksd @ellysugigi_real. Gak usah lo bawa bawa agama kalo mau ngomongin orang. Paling enek sama orang yang berantem bawa-bawa agama bikin provokasi SARA aje lo. Udah tua juga ngatain orang bawa-bawa agama, mancing ribut aje. Udah de lo diem. Urus sana berondong lo! Jangan urusan gue yang gak kenal, gue juga gak mau kenal ama lo!” sebut selebgram itu.
Berita Terkait
-
Pakai Piyama Saat Ibadah di Vatikan, Penampilan Denise Chariesta Tuai Kritik Menohok
-
Hadir di Ultah Baby Jaden, Uya Kuya dan Astrid Dapat Pujian Denise: Wakil Rakyat Terbaik!
-
Tak Masalah Besarkan Baby Jaden Sendiri, Denise Chariesta: Bapaknya Tuhan Yesus
-
Muak Bahas Ayah Baby Jaden, Denise Chariesta: Binatang Aja Masih Peduli Anaknya
-
Anak di Luar Nikah Ultah, Sikap Rezky Aditya dan Eks Pacar Denise Chariesta Bak Langit dan Bumi
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
Terkini
-
Kasus Polisi Tembak Polisi di Sumbar, Kompolnas Minta Polda Selidiki Penyebab
-
Fadel Sebut Elektabilitas Alfedri-Husni Tertinggi, Singgung Lembaga Survei Tak Kredibel
-
Lewat Vokasi, PHR-Pemprov Riau Sinergi Tingkatkan SDM Masyarakat
-
Belasan Orang Jadi Tersangka Penyerangan Car Wash di Pekanbaru, Dalang Kerusuhan Buron
-
Perusakan Car Wash di Pekanbaru: 4 Orang Ditangkap, yang Lain Masih Diburu