SuaraRiau.id - Pemerintah Provinisi Riau melarang Aparatur Sipil Negara(ASN) bepergian keluar daerah selama libur panjang. Hal itu dilakukan untuk mencegah penambahan dan penularan kasus Covid-19.
Gubernur Riau Syamsuar tak memperbolehkan ASN keluar daerah sesuai dengan arahan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi.
“Bagi ASN yang keluar daerah untuk libur panjang akan diberi sanksi administrarif dan sanksi lainnya sesuai pelanggaran yang dilakukan oleh ASN,” ucapnya dilansir dari Riauonline.co.id--jaringan Suara.com, Rabu (10/3/2021).
“Kami sudah buat surat edarannya, dan mudah-mudahan langkah ini dapat menekan angka penambahan kasus positif di Provinsi Riau,” sambungnya.
Berdasarkan data Dinas Keseharan Provinsi Riau, jumlah kasus Covid-19 di Riau hingga Selasa (9/3/2021) lalu mencapai 32.211 kasus, sebangak 30.352 kasus diantaranya dinyatakan sembuh.
Sementara itu, 998 kasus masih menjalani perawatan dan isolasi mandiri.
Berita Terkait
-
Klaim Sudah Ada Puluhan Ribu Guru Tersedia Buat Ngajar di Sekolah Rakyat, Kemensos: Tapi...
-
Berapa Besaran Gaji ke-13 Pensiunan PNS Tahun 2025? Begini Cara Ceknya, Segera Cair!
-
CPNS 2025: Kapan Dibuka? Ini Prediksi Jadwal dan Formasi Prioritas!
-
ASN Wahyu Handoko Tak Pernah Laporkan Sekda Marullah ke KPK: Fitnah, Siapa Dalangnya?
-
CPNS 2025 Ada atau Tidak? Cek Prediksi Tanggal dan Formasi yang Mungkin Dibuka
Terpopuler
- Ogah Ikut Demo Besar-besaran Ojol di Jakarta 20 Mei, KBDJ: Kami Tetap Narik Cari Rezeki!
- 10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- 7 Sunscreen Mengandung Salicylic Acid, Ampuh Atasi Jerawat dan Kulit Berminyak
- Kritik Suporter PSS ke Manajeman Viral, Bupati Sleman: Ya Harus segera Berbenah
Pilihan
-
Termasuk Lawan Montenegro, Ini Jadwal Timnas Indonesia di Piala Dunia Sepak Bola Mini
-
Hati-hati Timnas Indonesia, Alex Pastoor Masuk Daftar Calon Pelatih Ajax Amsterdam
-
Honda Cari Bibit Pembalap Muda di Ajang HDC
-
Profil Pemilik Rupiah Cepat, Pinjol Viral yang Disorot Publik Ternyata Dikuasai Asing
-
5 HP Murah Rp2 Jutaan Layar AMOLED: RAM Besar, Kamera Resolusi Tinggi
Terkini
-
Bantu Kurangi Beban, Klaim 3 Link DANA Kaget Bernilai Ratusan Ribu
-
PNM Salurkan 10 Ton Pakaian Favorit Karyawan dan 60 Kg Jeans Lewat Aksi Decluttering
-
Tertekan Tarif AS, Penguatan Ekonomi Domestik Jadi Sebuah Keharusan
-
Link DANA Kaget Jelang Akhir Bulan, Buka Amplop Bernilai Rp230 Ribu
-
Pemutihan Pajak Kendaraan Riau Dimulai Hari Ini hingga 19 Agustus 2025