SuaraRiau.id - Artis Jessica Iskandar mengungkap kondisi kesehatannya setelah dirinya dinyatakan sakit hyperthyroid autoimmune atau grave diseases oleh dokter.
Melalui Instagram, ibu satu anak itu, mengaku sempat tidak percaya terkena sakit itu. Bahkan dia mempertanyakan hal tersebut kepada Tuhan.
"Waktu aku di kasih sakit sama Tuhan, aku bertanya kenapa kok dikasih sakit? Gaya hidup akukan sehat banget. Tuhan nggak jawab saat itu," tulis Jessica Iskandar di caption foto yang diunggah, Rabu (6/1/2021).
Merasa tidak mendapat jawaban, mantan kekasih Richard Kyle itu, mendatangi dokter untuk mengetahui sakit yang dideritanya. Setelah mengetahui sakitnya itu, perasaan terpukul sempat dirasakan. Apa lagi setelah tahu harus setiap hari mengkomsumsi banyak obat.
Baca Juga: Sejak Sakit, Jessica Iskandar Akui Makin Dekat dengan Tuhan
"Jadinya aku ke dokter, dokter bilang ini penyakit hyperthyroid autoimmune atau grave diseases, harus minum obat terus. Kalaupun reda sakitnya bisa kambuh setiap waktu. Rasanya jantung berdebar, lemas, sakit kepala, insomnia, emosional mudah marah dan jadi lapar terus. Penyebabnya apa? Belum ada penelitian pasti. Kemungkinan stres," jelas Jessica Iskandar.
Jessica Iskandar pun sedih, karena tidak kuat menghadapi sakit yang diderita. Apa lagi dia wajib minum obat sebanyak 10 dari pagi, siang, hingga malam.
"Dari awal bolak-balik cek darah. Sehari ada 10 obat yang diminum (pagi, siang dan malam). Nangis terus, sedih, tertekan, kecewa, bertanya terus, kenapa kenapa kenapa. Berat banget. Kira-kira sekitar enam bulan begitu," kata Jessica Iskandar menambahkan.
Walau merasa berat, ibu satu anak itu akhirnya bisa melewati masa-masa tersebut selama enam bulan. Kini Jessica Iskandar hanya mengonsumsi satu obat dan vitamin.
"Aku mau terima kasih sama Tuhan. Perlahan aku merasa lebih sehat, hasil tes darah setiap bulan membaik, obat yang aku minum setiap hari sekarang hanya satu dan satu vitamin," tutur mantan kekasih Richard Kyle ini.
Baca Juga: Jessica Iskandar Puasa Pertama, Gisel Mangkir Panggilan Polisi
Dia merasa kini hari-harinya bahagia. Bahkan saat ini Jessica Iskandar semakin dekat dengan Tuhan.
Berita Terkait
-
Jessica Iskandar Trauma Dokter Pria, Ungkap Jadi Korban Pelecehan Saat Berobat Kulit
-
Vicky Prasetyo Ungkap Pacar Barunya Pemain Sinetron Teman Jessica Iskandar, Siapa?
-
Hobi Dilakukan Jessica Iskandar, Seperti Apa Aturan Donor ASI di Indonesia?
-
Jessica Iskandar Hobi Donor ASI, Siapa Saja Penerimanya?
-
7 Potret Gemas Baby Hagia, Anak Jessica Iskandar dan Vincent Verhaag Jadi Idola Sejak Bayi
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
Terkini
-
Jalan Tol Padang-Pekanbaru Ruas Padang-Sicincin Segera Beroperasi Penuh
-
Selamat! Saldo DANA Kaget Gratis Untukmu, Tinggal Klik Sambil Rebahan
-
Sempat Terhenti, Makan Bergizi Gratis di Dumai dan Pekanbaru Dilanjutkan Kembali
-
Mengenal Kenaf, Tanaman Dikira Ganja Sempat Gegerkan Warga Pekanbaru
-
Empat Tahanan Dugem di Rutan Pekanbaru Dipindah ke Nusakambangan