SuaraRiau.id - Beredar di media sosial, penampakan sebuah tempat makan yang berlokasi di tempat yang tak biasa, yakni di tengah-tengah sungai.
Aksi para pembeli di tempat makan itu langsung jadi sorotan publik. Pasalnya, mereka tetap santai menikmati sajian meski dihantam arus sungai yang cukup deras.
Hal ini diketahui dari unggahan video di akun Instagram @makassar_iinfo. Dalam video tersebut, terlihat beberapa pengunjung yang duduk di bangku dan meja yang ada di tengah sungai.
Mereka tampak menikmati makanan dengan sensasi arus air sungai. Tempat makan itu benar-benar berada di tengah sungai yang arus sungainya cukup besar.
Baca Juga: Heboh Pria Dicuekin Pegawai Toko Gegara Pakai Sandal Jepit, Publik Murka
Terlihat beberapa orang berkumpul untuk menikmati makanan yang mereka pesan.
Mereka seperti tidak khawatir baju dan celananya basah akibat air sungai yang cukup tinggi.
Ada sekitar delapan tempat makan yang ditata di tengah sungai itu. Saat sang perekam video memperlihatkan kondisi sungai, rupanya volume air cukup tinggi.
Bahkan air sungai tersebut berwarna cokelat. Namun, tetap saja pengunjung tetap santai menikmatinya.
Dilihat dari video tersebut, volume air sungai bisa mencapai lutut orang dewasa.
Baca Juga: Plat Nomor Nyeleneh Ini Bikin Orang yang Kredit Motor Jadi Sensi, Kok Bisa?
Sementara itu, di pinggiran sungai terdapat beberapa pohon. Lokasi tempat makan tersebut sangat menyatu dengan alam.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Kisah Pilu Alya Nugroho: Alami Patah Tulang di Tiga Titik Usai Bermain Wahana Air di Jogja
-
Cuma 3 Langkah, Download Video TikTok Jadi Simpel!
-
Viral! Ibu-ibu Santai Ngucek Baju di Kolam Saat Pembaptisan, Jemuran Lebih Penting!
-
Viral Sopir Angkot Rayakan Wisuda Anak dengan Cara Tak Biasa, Pesan Pilu Jadi Sorotan
-
Nenek di Malang Curhat Pedas ke Wanita Bule soal Indonesia, Isinya Bikin Merinding!
Terpopuler
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- 1 Detik Resmi Jadi WNI, Pascal Struijk Langsung Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia di Liga Inggris
- Mobil Bekas Toyota di Bawah Rp100 Juta: Pilihan Terbaik untuk Kantong Hemat
- Sudahlah Lupakan Elkan Baggott, Pemain Berdarah Jakarta Ini Lebih Niat Bela Timnas Indonesia
Pilihan
-
Link Live Streaming Persis Solo vs Persita Tangerang: Adu Kuat di Stadion Manahan!
-
Hari Hancurnya Real Madrid: Kalah di Final, 3 Kartu Merah dan Ancaman Sanksi Berat
-
Tidak Ada Pemutihan Pajak di Jakarta! Gubernur Pramono Anung Ungkap Alasannya
-
Nekat Bawa Miras di Konser Iwan Fals, Puluhan Penonton Diciduk Polisi
-
5 Sabun Cuci Muka untuk Kulit Kering, Recommended Teregistrasi BPOM
Terkini
-
Dua Amplop DANA Kaget Hari Ini, Cek Segera Biar Bikin Minggumu Ceria
-
Pemotor Terjatuh dari Flyover SKA Pekanbaru, Kejadian Terekam CCTV
-
3 Amplop DANA Kaget Gratis Khusus Buatmu, Kejutan Menunggu!
-
Bupati Siak Didesak Jelaskan soal Pengelolaan Keuangan Daerah
-
Dua Balita Tenggelam di Lokasi Bekas Pengeboran, PHR Buka Suara