SuaraRiau.id - Lalu lintas melewati Tol Pekanbaru-Dumai (Permai) meningkat tajam di libur Natal dan tahun baru (Nataru).
PT Hutama Karya (HK) mencatat jumlah kendaraan melewati jalan bebas hambatan tersebut mencapai 14.827 ribu kendaraan pada Rabu (23/12/2020). Dibanding hari normal biasanya jumlah kendaraan yang melintas hanya berkisar 9-10 kendaraan.
"Ada peningkatan sampai 40 persen lebih, dibanding hari normal. Kemarin itu, tercatat, ada 14.827 kendaraan yang melewati jalan tol Pekanbaru-Dumai," kata Branch Manager Tol Pekanbaru-Dumai Indrayana dikutip dari mediacenter.go.id, Kamis (24/12/2020).
PT HK juga mencatat, lalu lintas di sepanjang jalan tol tersebut, dari Pekanbaru ke Dumai pada Senin (21/12/2020), jumlah kendaraan sebanyak 13.500 kendaraan. Selasa (22/12/2020) sebanyak 14.500 kendaraan.
"Jadi mendekati puncak libur natalan, semakin meningkat," tambahnya.
Dikatakan dia, peningkatan jumlah kendaraan juga diprediksi kembali meningkat pada arus balik pasca libur tahun baru, yakni pada tanggal 2 dan tiga Januari 2021 nanti.
Berita Terkait
-
Menhub Proyeksikan 110,67 Juta Orang Wara Wiri Selama Libur Nataru
-
Pemerintah Antisipasi Bencana, Biar Liburan Aman dan Lancar saat Nataru
-
Perlancar Arus Lalu Lintas di Nataru, PTPP Percepat Pelebaran Lajur Jalan Tol Cipali
-
Ulasan Buku Ikan Selais dan Kuah Batu: Kisah Persahabatan Manusia dan Ikan
-
ASDP Siap Layani Penyeberangan Jawa-Bali di Musim Libur Nataru
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
Terkini
-
Jaga Keamanan Masa Tenang Pilkada, Polres Siak-Instansi Terkait Patroli Skala Besar
-
Hari Guru, Begini Jejak Kisah Guru di Balik Kesuksesan Para Engineer PHR
-
Pimpin Transformasi Hijau Berkelanjutan, Sunarso Dinobatkan sebagai The Best CEO
-
Review Smartphone iQOO Terbaru 2024 dan Spesifikasinya
-
Dukung Gaya Hidup Sehat, BRI dan OPPO Berkolaborasi di OPPO Run 2024