SuaraRiau.id - Seorang kurir pengantar paket mencuri perhatian pengguna internet lantaran disebut-sebut mirip dengan pebalap kenamaan, Valentino Rossi.
Potret kurir ini beredar di media sosial usai dibagikan oleh warganet yang meninggalkan ulasan di online shop alias olshop di market place.
Hal ini diketahui dari akun Twitter @txtdarionlshop yang mengunggah tangkapan layar ulasan dari pembeli olshop tersebut.
Ia juga menulis bahwa penjual baik dan ramah. Namun alih-alih mengunggah ulasan foto barang yang diberinya, pembeli justru mengunggah foto berpose bersama dengan seorang kurir dan memuji kecepatan pengirimannya karena kurir tersebut adalah Rossi.
"Sellernya baik dan ramah, kecepatan pengiriman baik karena kurir J&Tnya abang rossi," tulis warganet dalam kolom ulasan.
Memang sekilas terlihat wajah kurir tersebut mirip dengan pembalap Valentino Rossi dalam foto bersamanya. Namun jika diperhatikan, ada banyak perbedaan.
Ulasan tersebut diketahui ditulis oleh warganet pada 26 Agustus 2020. Unggahan yang telah dibagikan sebanyak lebih dari 6.300 kali dan disukai sebanyak lebih dari 23.200 kali oleh sesama pengguna Twitter itu pun menuai beragam komentar.
"Rossi pensiun jadi pembalap beralih profesi jadi kurir paket," tulis akun @dapadisini.
"Gue liat sekilas tadi kirain beneran wkwk," komentar @chaheyyoo.
Baca Juga: Subhanallah! Kakak Mahfud MD, Dhaifah Meninggal Saat Salat di Hari Jumat
"Nyambi itu, mumpung musim depan masih beberapa bulan lagi," tambah @maruthiie.
"Nanti taglinenya jadi JNT semakin di depan!" cuit @DarthNaidef.
"Wkwkwk ngakak beneran mirip," ungkap @__maulana.
Berita Terkait
-
Sabar Rawat Pacar yang Kena Panu, Warganet Ini Malah Ditinggal Selingkuh
-
Rela Obati Pacar Panuan, Warganet Ini Curhat Malah Diselingkuhi
-
Viral Foto Rumah Sakit di Malang Overload Pasien Covid-19
-
Aksi Driver Ojol Bagikan Camilan Gratis, Minta Doa Kelahiran Anak Pertama
-
Heboh Penampakan Sandal Jepit Harga Sultan, Dapat Diskon Tetap Mahal
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
5 Mobil Matic Bekas 50 Jutaan Mudah Dikendarai dan Bandel untuk Pemula
-
4 Pilihan Motor Matic Murah Paling Irit Bensin, Sporty dan Responsif
-
Puluhan Mahasiswa Unilak Mual hingga Diare usai Acara di Hotel Grand Elite
-
4 Rekomendasi Mobil Kecil Suzuki Bekas untuk Harian, Fungsional dan Efisien
-
4 Mobil Diesel Bekas Paling Efisien Mulai 50 Jutaan, Jagoan Lintas Provinsi