SuaraRiau.id - Atta Halilintar baru saja mengganti gaya rambutnya menjadi mirip legenda sepakbola Diego Maradona. Lantas bagaimana respons sang kekasih, Aurel Hermasyah soal rambut baru Atta?
Menurut Atta Halilintar, putri sulung penyanyi Krisdayanti dan Anang Hermansyah ini terkejut usai melihat gaya rambutnya. Bahkan, penampilan barunya disebut-sebut Aurel Hermansyah seperti orang tak waras.
"Dia waktu lihat rambut aku responnya malah kaget. 'Haha, kok kamu gitu kayak orang gila'. Katanya," ujar Atta Halilintar, ditemui di kawasan Jalan Kapten P Tendean, Jakarta Selatan, Senin (7/12/2020).
Senada dengan Aurel Hermansyah, Atta Halilintar pun merasa tak nyaman dengan penampilan gaya rambut barunya.
"Nggak terlalu nyaman sih. Nyesel sih potong sebenarnya," ucap YouTuber dengan 27 juta subscribers ini.
Saking tak nyamannya dengan model rambut barunya yang keriting, Atta Halilintar kerap melakukan catok sebelum berpergian demi memperbaiki penampilannya.
"Ini sudah beberapa kali aku catok, tapi masih kayak gini loh (keriting)," imbuh Atta Halilintar.
Kendati demikian, Atta Halilintar merasa lebih gaul dengan gaya rambutnya yang mengikuti Diego Maradona.
"Dengan rambut sekarang, kayak merasa lebih fungky ya, tadinya aku sudah klasik gitu kan soalnya," tutur Atta Halilintar.
Baca Juga: Atta Halilintar Potong Rambut Gaya Baru, Mirip Diego Maradona Katanya
Berita Terkait
-
Bukan Cuma Bobby, Ini Tokoh Lain yang Dikaitkan dengan Broken Strings
-
Atta Halilintar Panik Cari Ameena yang Hilang Saat Liburan di Chimelong
-
Ungkap Sulitnya Jadi Janda, Aura Kasih Mau Cari Suami yang Pandai Mengaji
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan
-
Momen Atta Halilintar Salat di Emperan Toko Saat Liburan ke Tiongkok Picu Perdebatan
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
IHSG 'Kebakaran' Imbas Kabar MSCI, Saham-saham Idola Pasar Mendadak ARB!
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
3 Rekomendasi Mobil SUV Bekas Mulai 90 Jutaan, Elegan dan Nyaman buat Harian
-
5 Jabatan Eselon II Pemprov Riau Belum Definitif, Begini Kata SF Hariyanto
-
Pascabencana, Relawan BRI Peduli Terjun Langsung Bersih-bersih Sekolah di Aceh Tamiang
-
Guru Besar UIR Nilai Sikap Kapolri Tolak Polri di Bawah Kementerian Sejalan Prinsip Konstitusi
-
Rencana Pembangunan Jembatan Melaka-Dumai Jadi Perbincangan