SuaraRiau.id - Seorang pria belum lama ini jadi perbincangan di media sosial lantaran mengangkut rumput dengan alat anti mainstream.
Fotonya saat merumput pun mencuri perhatian publik. Pasalnya, alih-alih karung, bapak-bapak ini malah mengangkut rumputnya dengan mobil.
Hal ini diketahui dari oleh akun Instagram @agoez_bandz yang mengunggah penampakan si bapak dan mobilnya pada Senin (30/11/2020).
Viral di media sosial, potret sebuah mobil dengan bentuk mirip Daihatsu Sirion yang tengah berhenti di pinggir jalan.
Baca Juga: Bikin Resah, Viral Video Pengamen Semprot Pemobil Gegara Tak Dikasih Fulus
Bukan untuk tebar pesona, rupanya mobil ini digunakan untuk mengangkut rumput yang diduga bakal menjadi pakan ternak.
"Nyari rumput dulu buat pakan ternak," tulisnya.
Nampak si bapak tengah asyik melakukan pekerjaannya, sementara mobil putih yang terparkir di pinggir jalan itu telah terisi cukup banyak rumput
Perlu diketahui bahwa mobil city car satu ini bisa ditemui di pasaran dengan rentang harga Rp 80-130 jutaan tergantung tahun dan kondisi.
Bukan mobil murahan, tak heran jika potret ini mengundang sederet respons kocak dari warganet seperti pada beberapa komentar berikut ini.
Baca Juga: Videonya Viral, Begini Kondisi Bocah yang Terlindas Mobil di SPBU
"Niat bapaknya itu bagus, akibat panjangnya rumput dan tidak ada petugas yg memotongnya. Bapak itu ber inisiatif buat membersihkan rumput yg tinggi itu," kata @arief_samoedra.
Berita Terkait
-
Mbahnya Mitsubishi Mirage Tampangnya Kalcer Abis, Harganya Beda Tipis dari NMAX Turbo Ultimate
-
Rekomendasi Ban Mobil Terbaik di Indonesia, Lengkap dengan Prediksi Harga pada April 2025
-
Viral Mobil Mewah Lexus Diduga Milik Dedi Mulyadi Dikawal Patwal, Ternyata Nunggak Pajak
-
Mirisnya Pabrikan Asal China Ini di Indonesia, Beberapa Produknya Tak Laku Di 2025
-
Dari Saweran Rp150 Juta ke Hadiah Honda HR-V: Perjuangan Nathalie Holscher untuk Sang Anak
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Selamat! Saldo DANA Kaget Gratis Untukmu, Tinggal Klik Sambil Rebahan
-
Sempat Terhenti, Makan Bergizi Gratis di Dumai dan Pekanbaru Dilanjutkan Kembali
-
Mengenal Kenaf, Tanaman Dikira Ganja Sempat Gegerkan Warga Pekanbaru
-
Empat Tahanan Dugem di Rutan Pekanbaru Dipindah ke Nusakambangan
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan