SuaraRiau.id - Sudah bukan rahasia lagi jika emak-emak diklaim acap bertingkah unik di jalan raya. Misalnya, kebiasaan memasang lampu sein ke kiri padahal mau belok kanan.
Bicara soal emak-emak di jalanan, beredar sebuah video yang menunjukkan seorang perempuan berhasil lolos dari razia polisi.
Belum lama ini, rekaman yang menunjukkan emak-emak marah ketika ditilang polisi, muncul di media sosial.
Dalam sebuah video yang diunggah oleh akun Instagram @cetul22, tampak seorang emak-emak tengah melakukan cara untuk menghindari tilang polisi.
Kala itu, seorang polisi tengah memberhentikan seorang emak-emak naik motor di jalan. Alasan polisi memberhentikan karena emak-emak tersebut tidak menggunakan helm saat berkendara.
Lalu emak-emak tersebut merasa kesal karena diberhentikan kemudian mengacungkan tangan lalu mengepal.
Sambil mengepalkan tangan dengan mimik muka geregetan, emak-emak meneriakkan kalimat takbir di hadapan polisi.
"Allahu Akbar," teriak perempuan itu sembari bersiap memacu motornya.
Polisi hanya bisa mengangguk-angguk saja tak berkutik ketika diteriaki emak-emak naik motor tersebut.
Baca Juga: Viral Pemotor Terobos Jalan Cor Masih Basah, Warga: Bisa Baca Rambu Gak!
Aksi ini pun mengundang respons kocak dari warganet di kolom komentar.
"Wong disuruh pake helm malah takbir. Dikira mau perang Uhud.." tulis @pans****.
Untuk melihat video selengkapnya, klik DI SINI!
Berita Terkait
Terpopuler
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
- 5 Rangkaian Skincare Murah untuk Ibu Rumah Tangga Atasi Flek Hitam, Mulai Rp8 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Selain Asics Nimbus untuk Daily Trainer yang Empuk
- 5 Powder Foundation Paling Bagus untuk Pekerja, Tak Perlu Bolak-balik Touch Up
Pilihan
-
10 City Car Bekas untuk Mengatasi Selap-Selip di Kemacetan bagi Pengguna Berbudget Rp70 Juta
-
PSSI Butuh Uang Rp 500 Miliar Tiap Tahun, Dari Mana Sumber Duitnya?
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
Terkini
-
4 Mobil Matic Bekas untuk Niaga: Usaha Lancar, Tangguh di Segala Medan
-
7 Sepatu Lari Lokal untuk Pria dan Wanita: Makin Stylish, Maksimalkan Performa
-
5 Rekomendasi Mobil Bekas 50 Jutaan Muat Banyak Penumpang, Irit dan Multifungsi
-
KIK EBA Syariah BJLB1 Resmi Melantai di BEI, BRI-MI Perkuat Pasar Modal Syariah Nasional
-
4 Mobil Bekas Tahun Muda Bukan Toyota: Mulai 70 Jutaan, Menjawab Kebutuhan