SuaraRiau.id - Polemik penurunan baliho imam besar Front Pembela Islam (FPI) Habib Rizieq Shihab di sejumlah tempat mulai merembet ke Riau.
Terkini, baliho bergambar Habib Rizieq di Bengkalis diturunkan Satpol PP.
Menanggapi hal ini, ketua Forum Komunikasi Pemuka Masyarakat Riau (FKPMR), Chaidir berpesan agar masing-masing pihak menahan diri agar tidak terjadi keributan seperti di Jakarta.
"Jangan pula sampai heboh yang terjadi di Jakarta sana, merembet mengganggu ketenteraman masyarakat kita di daerah. Di Riau kita tenang-tenang saja" ujarnya kepada Riauonline.co.id (jaringan Suara.com), Senin (23/11/2020).
Menurutnya hal ini merupakan kewenangan aparat apabila memang disertai argumentasi dan prosedurnya sudah dijalankan.
"Itu menjadi wilayah aparat keamanan. Mereka tentu paham dan punya argumentasi yang kuat untuk itu," ujarnya.
Chaidir menjelaskan, konflik ini merupakan ekses dari konflik yang terjadi di Jakarta sehingga ia berharap masyarakat Riau tidak terpengaruh.
"Itu dampak dari dialektika yang terjadi di Jakarta," jelasnya
Sebelumnya, diberitakan oleh Riauonline.co.id bahwa penurunan baliho tak berizin yang bergambar Habib Rizieq di kecamatan Bathin Solapan, Bengkalis oleh Satpol PP.
Berita Terkait
-
Bicara Isu Lingkungan, Irjen Herry Heryawan: Konsep Green Policing Solusi Atas Tantangan Zaman
-
Riau Jadi Provinsi Kedua Tertinggi Terjadi PHK
-
Alam Mayang Pekanbaru, Destinasi Liburan Keluarga yang Wajib Dikunjungi!
-
Banjir Terjang Pekanbaru, Rumbai Terparah, Ribuan Warga Mengungsi
-
Riau 20, Rekomendasi Tempat Bukber dengan Suasana Cozy di Bandung
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
Terkini
-
Link DANA Kaget Gratis, Tambahan Modal Jalan-jalan Liburan Akhir Pekan
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025