SuaraRiau.id - Masashi Kishimoto , kreator Manga Boruto mengumumkan mengambil alih dalam pembuatan manga Boruto terbaru dan mengganti Ukyo Kodachi.
Meskipun ada perubahan itu, ternyata bocoran atau spoiler Manga Boruto Chapter 52 sudah banyak beredar.
Apakah nantinya Naruto mati di tangan Isshiki Otsutsuki?
Saat pergantian kreator dari Masashi Kishimoto ke Kodachi, manga Boruto sedang memasuki chapter 52.
Baca Juga: Heboh Naruto Mati, Meme Kocaknya Ramai Beredar
Sebelum episode itu terjadi pertempuran antara Naruto, Boruto dan Sasuke melawan Isshiki Otsutsuki.
Dalam pertempuran tersebut, Naruto sedang dalam kondisi parah saat melawan Isshiki.
Lalu di ujung Boruto chapter 51, Naruto memilih menggunakan mode terakhir Kurama atau Kyubi untuk melawan Isshiki Otsutsuki.
Efeknya, Naruto bisa saja mati.

Penasaran dengan jalan cerita ke manga Boruto terbaru. Berikut adalah spoiler manga Boruto episode 52.
Baca Juga: Naruto Mati, Yusuf Mansur: Memang Semua Punya Allah Ada Ajalnya
Dalam cover Boruto episode 52 yang telah beredar luas, Naruto terlihat memiliki wujud seperti Kyuubi. Chakra Naruto berwujud memiliki ekor 9.
Berita Terkait
-
Begitu Ikonik, Duel Terakhir Naruto vs Sasuke Jadi Momen Favorit Kreator
-
Link Nonton Boruto: Naruto The Next Generation Sub Indo Kualitas HD, Klik di Sini!
-
Jadwal Tayang Boruto Episode 282, Kapan Rilis Sub Indo dengan Link Live Streaming di IndoXXI, LK21, dan Telegram?
-
10 Quote Keren Naruto Uzumaki yang Penuh Motivasi
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Sambut Hari Kartini, PNM Dukung Perempuan Sehat dan Mandiri sebagai Pilar Indonesia Emas 2045
-
Survei RiauOnline Ungkap Kemampuan Agung Nugroho-Markarius Anwar Pimpin Pekanbaru
-
Fakta-fakta Viral Dugem di Sel: 14 Tahanan Diperiksa hingga Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot
-
Kesempatan Ditransfer Ratusan Ribu, Buruan Ambil DANA Kaget Kamis 17 April 2025
-
Dinas PU Siak Dipanggil Buntut Warga Keluhkan Air Minum Berlumpur dan Bau