SuaraRiau.id - Laporan dari Kementerian Kesehatan RI, angka terkonfirmasi positif Covid-19 di Riau naik signifikan. Pada hari sebelumnya, Selasa (13/10/2020) tercatat 163 pasien terkonfirmasi Covid-19. Sedangkan per Rabu (14/10/2020), Riau dilaporkan ada penambahan sebanyak 300 pasien.
Berdasarkan data tersebut, di Pulau Sumatera, Riau menduduki angka kasus positif Covid-19 terbanyak setelah Sumatera Barat (Sumbar) dengan penambahan 351. Sedangkan urutan nasional Sumbar berada di urutan ketiga, baru disusul Riau.
Pada hari yang sama, warga yang positif di Riau secara akumulasi sudah 10.643, sementara pasien yang sembuh sebanyak 145 dengan akumulasi 6.488.
Sedangkan jumlah pasien yang meninggal sebanyak 12 orang dengan total hingga saat ini di Riau sudah 241 orang meninggal akibat terpapar Covid-19.
Rincian persebaran pasien terkonfirmasi di Riau di antaranya Pekanbaru 182, Bengkalis 33, Pelalawan 23, Kampar 13, Indragiri Hilir 13, Dumai 8, Kuantan Singingi 7, Rokan Hikir 7, Indragiri Hulu 5, Siak 5, dan Rokan Hulu 4.
Menyinggung data nasional per Rabu, Jakarta menduduki urutab teratas dengan angka penambahan positif Covid-19 sebanyak 1038, urutan kedua Jawa Barat 442, kelima Jawa Timur 299 dan keenam Jawa Tengah 286.
Berita Terkait
-
Viral! Detik-Detik Sound Horeg Maut Roboh di Pawai Madrasah Bondowoso, Tanpa Izin Pula
-
Pantai Bandealit, Keindahan Tersembunyi di Ujung Taman Nasional Meru Betiri
-
KPK Sita Aset Senilai Rp9 Miliar di Jatim, Terkait Kasus Dana Hibah Pokmas
-
Taman Nasional Baluran, Menyaksikan Persona Hutan Musim hingga Savana Bekol
-
24 Ribu Orang Sudah jadi Korban, PHK era Prabowo Makin Ngeri
Tag
Terpopuler
- Ogah Ikut Demo Besar-besaran Ojol di Jakarta 20 Mei, KBDJ: Kami Tetap Narik Cari Rezeki!
- 10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- 7 Sunscreen Mengandung Salicylic Acid, Ampuh Atasi Jerawat dan Kulit Berminyak
- Kritik Suporter PSS ke Manajeman Viral, Bupati Sleman: Ya Harus segera Berbenah
Pilihan
-
Mau Wajah Glowing? Inilah Urutan Menggunakan Skincare Malam yang Tepat
-
7 Brand Skincare Korea Terbaik, Auto Bikin Kulit Mulus Harga Mulai Rp19 Ribu
-
3 Rekomendasi HP Samsung Rp 3 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Mei 2025, Performa Handal Memori Lega
-
5 Rekomendasi Sunscreen Terbaik: Cocok untuk Semua Jenis Kulit, Cegah Penuaan Dini
-
Ratusan Pengusaha Tekstil Tolak Keras BMAD Benang Impor, Ancaman PHK Massal di Depan Mata!
Terkini
-
Link DANA Kaget Jelang Akhir Bulan, Buka Amplop Bernilai Rp230 Ribu
-
Pemutihan Pajak Kendaraan Riau Dimulai Hari Ini hingga 19 Agustus 2025
-
3 Link DANA Kaget Bernilai Rp395 Ribu, Semoga Menjadi Keberuntunganmu
-
BRI Dukung Desa BRILiaN Hargobinangun Yogyakarta Ciptakan Sistem Sampah Digital dan UMKM Mandiri
-
3 Amplop DANA Kaget Hari Ini, Bantu Tutupi Biaya Keperluan Mendadak