SuaraRiau.id - Peningkatan jumlah pasien terpapar Covid-19 di Riau khususnya di Pekanbaru membuat sejumlah rumah sakit kekurangan ruang perawatan.
Hal tersebut membuat Wakil Ketua DPRD Pekanbaru, Azwendi Fajri meminta pemerintah daerah memberdayakan infrastruktur yang ada.
Infrastruktur dikelola dan direnovasi untuk bisa menjadi tempat karantina ataupun perawatan.
"Stadion olahraga eks PON kita kemaren bisa juga digunakan, saya rasa perlu koordinasi juga dengan provinsi," katanya kepada Riauonline.co.id (jaringan Suara.com), Rabu (16/9/2020).
Azwendi meminta, jika ada pelaku usaha yang tempat usahanya bisa digunakan untuk karantina atau perawatan, perlu dikoordinasikan segera dengan tim gugus.
"Misalkan ada hotel yang mungkin tutup karna Covid. Bagaimana itu bisa menjadi tempat karantina dan perawatan."
Jadi, menurut Azwendi, ada tiga sektor yang harus sinergi. Sektor pribadi, swasta, dan pemerintah. Sedangkan jika rumah sakit swasta perlu penambahan infrastruktur, dipermudah izinnya.
"Kita permudah saja izin mereka," tutupnya.
Berita Terkait
-
Sebut WHO Rancang Pandemi Baru, Epidemiolog UI Tepis Ucapan Dharma Pongrekun: Itu Omong Kosong
-
Bicara tentang Bahaya Kekerasan Seksual, dr. Fikri Jelaskan Hal Ini
-
Siapa Omid Popalzay? Pemain Liga 2 Indonesia yang Tukar Jersey dengan Ragnar Oratmangoen
-
Timnas Day: Suporter Wajib Catat, Ini Rute Termudah dari Pekanbaru Menuju Stadion GBK
-
Negara Kaya Wajib Bantu Negara Berkembang? Ini Tuntutan AHF di WHO Pandemic Agreement
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Beli Rumah Lebih Mudah, Ayo ke KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya
-
Kasus Polisi Tembak Polisi di Sumbar, Kompolnas Minta Polda Selidiki Penyebab
-
Fadel Sebut Elektabilitas Alfedri-Husni Tertinggi, Singgung Lembaga Survei Tak Kredibel
-
Lewat Vokasi, PHR-Pemprov Riau Sinergi Tingkatkan SDM Masyarakat
-
Belasan Orang Jadi Tersangka Penyerangan Car Wash di Pekanbaru, Dalang Kerusuhan Buron