SuaraRiau.id - Warga yang pernah kontak langsung dengan Bupati Rokan Hilir (Rojil) Suyatno diminta melakukan swab test di puskesmas terdekat. Imbauan ini sidampaikan oleh Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Rokan Hilir.
Sebab sudah lebih dari sepekan terakhir, Bupati Suyatno memiliki kegiatan yang cukup padat di berbagai kecamatan. Dalam kegiatannya itu tidak jarang bupati bertemu dengan warga.
Hal ini diungkapkan Juru Bicara Satgas Covid-19 Rokan Hilir Ahmad Yusuf kepada Riau Online, Jumat (4/9/2020). Menurutnya, imbauan tersebut dilakukan agar upaya memutus rantai covid-19 cepat dilakukan.
"Tidak hanya di kantor pemerintahan tetapi juga di beberapa kecamatan. Makanya kami buka semua Puskesmas untuk melayani warga yang akan melakukan swab. Terutama warga yang merasa memiliki kontak dengan tuan S dalam 10 hari terakhir," ujar Ahmad Yusuf seperti dikutip dari riauonline.co.id, media partner suara.com, Sabtu (05/09/2020).
Baca Juga: Bupati Rohil Suyatno Positif Covid-19, Warga Diimbau Disiplin
Disamping itu, Satgas Covid-19 Rohil juga terus melakukan tracing terhadap orang - orang yang diduga memiliki kontak erat dengan tuan S. Sehingga upaya memutus rantai penularan Covid-19 bisa secepatnya dilakukan.
Sementara itu, Ahmad Yusuf mengatakan, Kondisi fisik tuan S saat ini dalam keadaan sehat bugar karena yang bersangkutan rajin berolahraga. Tuan S merupakan orang tanpa gejala (OTG) sehingga hanya diisolasi secara mandiri di kediamannya.
"Dia diisolasi sendiri di kediamannya. Sedangkan keluarga yang lain di rumah yang lain juga. Namun petugas medis tetap memantau secara berkala kondisi tuan S yang tengah menjalani isolasi," jelas Ahmad Yusuf.
Berita Terkait
-
Ulasan Buku Ikan Selais dan Kuah Batu: Kisah Persahabatan Manusia dan Ikan
-
Hanya Bayar Listrik 40 Ribu per Bulan! Ini Keajaiban PLTS di Pulau Terpencil
-
Nelayan Teluk Bakau Tolak Ekspor Pasir Laut Pemerintah, Begini Respons Wakil Bupati Bintan
-
Jangan Terlewat, Ini Informasi Cara Daftar dan Tahapan Seleksi CPNS Riau 2024
-
Rahman Hadi
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Hari Guru, Begini Jejak Kisah Guru di Balik Kesuksesan Para Engineer PHR
-
Pimpin Transformasi Hijau Berkelanjutan, Sunarso Dinobatkan sebagai The Best CEO
-
Review Smartphone iQOO Terbaru 2024 dan Spesifikasinya
-
Dukung Gaya Hidup Sehat, BRI dan OPPO Berkolaborasi di OPPO Run 2024
-
Jelang Pencoblosan, Kapolres Ajak Semua Paslon Pilkada Siak Olahraga Bersama