Daftar 5 Youtuber Indonesia Berpenghasilan Terbanyak, Raffi Ahmad Teratas

Youtuber dengan subscriber terbanyak belum tentu memiliki penghasilan terbanyak.

Riki Chandra
Sabtu, 15 Mei 2021 | 15:12 WIB
Daftar 5 Youtuber Indonesia Berpenghasilan Terbanyak, Raffi Ahmad Teratas
Raffi Ahmad, Rafathar dan Nagita Slavina. (Instagram/@raffinagita1717)
Ria Ricis saat ditemui di Kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Rabu (10/2/2021). [Suara.com/Alfian Winanto]
Ria Ricis saat ditemui di Kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Rabu (10/2/2021). [Suara.com/Alfian Winanto]

4. Deddy Corbuzier

Peringkat Deddy Corbuzier yang sebelumnya mendominasi sebagai Youtuber berpenghasilan tertinggi kini melorot ke posisi 4.

Deddy Corbuzier Ditantang Makeup Ivan Gunawan (youtube.com/Ivan Gunawan)
Deddy Corbuzier Ditantang Makeup Ivan Gunawan (youtube.com/Ivan Gunawan)

Deddy Corbuzier yang kini memiliki 14,3 juta Subscriber bisa menghasilkan US$ 19300 - US$ 308.900 atau sekitar Rp 275,99 juta hingga Rp 4,42 miliar.

5. Atta Halilintar

Baca Juga:Terjebak Antrean 2 Kilometer, Pengunjung TMII: Kecewa Jauh-jauh Datang

Menyandang sebagai YouTuber dengan subscribers terbanyak di Asia Tenggara, Atta Halilintar justru berada di posisi 5 untuk penghasilan.

Unggahan Atta Halilintar [Instagram/@attahalilintar]
Unggahan Atta Halilintar [Instagram/@attahalilintar]

Ia mendapat penghasilan perbulan dari YouTube sebanyak US$ 17.700 - US$ 283.200 atau setara Rp 254,11 juta - Rp 4,05 miliar.

Demikian 5 Youtuber Indonesia dengan penghasilan terbanyak. (Suara.com)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini