- Memilih mobil keluarga bekas yang tahan banting adalah investasi cerdas.
- Mobil-mobil ini menawarkan keseimbangan terbaik dan kapabilitas tertinggi.
- Periksa kondisi sasis dan kesehatan mesin sebelum membeli.
5. Toyota Fortuner (Generasi 1 & 2)
Mirip Pajero Sport, Fortuner juga sangat handal dan kuat. Mesin diesel 2KD-FTV yang sama bandelnya.
Posisi mengemudi Toyota Fortuner tinggi sehingga memberikan visibilitas baik. Jangan khawatir soal sparpart karena jaringan bengkel Toyota tersebar luas.
6. Nissan X-Trail (Generasi 2)
SUV monocoque yang nyaman namun tetap tangguh berkat fitur All-Mode 4x4i (untuk varian tertentu) yang adaptif di berbagai kondisi jalan.
Nissan X-Trail ini memiliki suspensi empuk dan mesin 2.5L bertenaga sehingga cocok sebagai pilihan mobil bekas buat jalan jelek yang masih nyaman.
7. Daihatsu Terios/Toyota Rush (Generasi 1)
Daihatsu Terios/Toyota Rush merupakan kompak yang lincah dan ekonomis. Ground clearance tinggi, mesin bandel, dan perawatan mudah.
Mobil ini ideal untuk jalanan sempit di perbukitan sehingga cocok sebagai pilihan SUV murah tangguh yang ramah di kantong.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Jaksa Panggil Setwan Terkait Tunjangan Perumahan Dinas Anggota DPRD Siak
-
BRI dan Kemenpora Perkuat Masa Depan Atlet SEA Games 2025
-
Indonesia Berprestasi di SEA Games 2025, Menpora: BRI akan Transfer ke Rekening Atlet dan Pelatih
-
4 Mobil Bekas 100 Jutaan untuk Keluarga, Mesin Bandel dan Kabin Nyaman
-
3 Mobil Suzuki Bekas 7-8 Penumpang, Desain Gagah dan Fleksibel